Sabtu, 20 April, 2024
Informasi Damai
kasih sayang

kasih sayang

Filantropi Islam Untuk Kasih Sayang

Keagamaan
Belas kasih manusia terhadap manusia lainnya dapat diwujudkan denganberbagai cara, seperti kesadaran untuk melakukan sesuatu, membagikan sesuatu, dll. Bekerja untuk berbagi kasih dan sayang dapat dilakukan dengan berbagai hal. Dari jenis perilaku belas kasih manusia, muncul istilah filantropi yang diyakini sebagai salah satu upaya untuk mewujudkan belas kasih tersebut. Filantropi berasal dari bahasa Yunani; phileini, berarti cinta, dan anthropos yang berarti manusia. Dalam makna utuhnya, filantropi adalah tindakan seseorang yang ...
Read more 0

Kasih Sayang, Fondasi Utama Perdamaian

Budaya
Berbagai fenomena perpecahan di tubuh umat Islam dewasa ini mengindikasikan bahwa kasih sayang masih menjadi entitas yang langka. Indahnya kasih sayang dalam jalinan silaturahmi pun semakin terpinggirkan. Lebih miris lagi, ada beberapa pihak yang mengklaim bahwa golongannya merupakan pihak yang benar dalam ber-Islam. Tak hanya berhenti pada titik itu, mereka pun menebar benih permusuhan kepada sesama muslim yang tidak seideologi. Dewasa ini, tidak jarang oknum juru dakwah justru mengajarkan kekerasan. ...
Read more 0