Sabtu, 20 April, 2024
Informasi Damai
Archives by: Dodik Triyanto

Dodik Triyanto

0 comments

Dodik Triyanto Posts

Memanfaatkan Kearifan Lokal sebagai Deteksi Dini

Memanfaatkan Kearifan Lokal sebagai Deteksi Dini
Narasi
Indonesia merupakan Negara yang terkenal dengan ragam kearifan lokal yang luar biasa. Nilai arif dari budaya lokal ini mampu mendidik masyarakat dengan etika dan adab yang memang beragam, tetapi mempunyai nilai yang sama yakni kesantunan, keramahan dan kebersamaan. Namun sayangnya, keunggulan bangsa yang banyak dikenal oleh bangsa lain ini mulai terkikis sedikit demi sedikit dan masyarakatnya kini lebih memilih sikap tidak perduli dengan lingkungan sekitar bahkan dengan kerabat dekatnya. Krisis ...
Read more 0

Idul Adha di tengah Krisis Empati: Momen Merayakan Kepedulian dan Kebersamaan

Idul Adha di tengah Krisis Empati: Momen Merayakan Kepedulian dan Kebersamaan
Narasi
Idul Adha adalah perayaan kedua umat Islam dengan ibadah istimewa kurban yang berpangkal pada keimanan dan kemanusiaan. Semangat kurban harus menjadi pondasi keimanan dan ketakwaan yang harus dimiliki oleh setiap umat. Kurban sarat dengan pelajaran moral yang mampu membekali manusia dalam memperjuangkan nilai-nilai kemanusiaan. Perayaan Idul Adha itu memiliki pesan bahwa manusia hidup dalam cinta kasih dan harus berbagi kasih. Idul Adha mengajarkan kita akan arti sebuah pengorbanan. Pengorbanan yang ...
Read more 0