Pemandangan tidak lazim terjadi di salah satu bagian Masjid Nabawi pada musim haji ini. Rombongan jamaah haji dengan pakean khas Nusantara tampak menghiasi bagian ruang utama masjid Nabawi di Madinah. Rombongan jamaah ini begitu hikmat dalam beribadah, mereka menjalankan amalan-amalan wajib maupun sunnah dengan tetap mengenakan pakaian khas Nusantara. Kecuali saat wajib mengenakan pakean Ihrom, mereka mengenakan stelan baskap lengkap dengan Blangkon khas Jawa. Busana yang mereka kenakan seakan menunjukkan bahwa ...
Read more 3 e-Jurnal
DOWNLOAD BUKU
Editorial
14 Tahun BNPT dan Kebutuhan Desain Strategi Kontra Radikalisasi Berkelanjutan di Era AI
Abdul Malik 19 Juli 2024 Dalam beberapa dekade terakhir, kelompok radikal dan teroris telah bertransformasi secara signifikan dalam metode dan strategi mereka, terutama dengan merambah dunia digital. ...
Analisa
“Merawat Tanah Air adalah Jihad Kita”, Mencegah FTF dalam Gejolak Suriah
Haris Fatwa 19 Desember 2024 Sejak munculnya ISIS pada tahun 2014 hingga 2018, sekitar 600 foreign terroris fighter (FTF) atau kombatan teroris asing (KTA) Indonesia telah berada ...