Sejak rencana kepulangan teroris pelintas batas (Foreign Terrorist Fighters/FTF) eks WNI mencuat, polemik tentang status mereka berkembang cepat. Presiden Joko Widodo memutuskan untuk tidak memulangkan eks WNI pendukung Negara Islam di Irak dan Syuriah (NIIS) tersebut. Alasan pemerintah menolak pemulangan mereka sebab beberapa alasan. Pertama, mejamin rasa aman dan nyaman 267 juta warga Negara Indonesia. Kedua, banyak Negara tidak memulangkan FTF (Foreign Terrorist Fighters). Ketiga, potensi ancaman baru bagi masyarakat ...
Read more 0 DOWNLOAD
DOWNLOAD
https://drive.google.com/drive/folders/1ktGqR1SadhXN9jnl0HngRL9cwXNL4C8i?usp=sharing
Editorial
14 Tahun BNPT dan Kebutuhan Desain Strategi Kontra Radikalisasi Berkelanjutan di Era AI
Abdul Malik 19 Juli 2024 Dalam beberapa dekade terakhir, kelompok radikal dan teroris telah bertransformasi secara signifikan dalam metode dan strategi mereka, terutama dengan merambah dunia digital. ...
Analisa
Rapor Penanggulangan Terorisme Era Jokowi
Haris Fatwa 4 November 2024 Tahun 2013, organisasi teror Al-Qaeda in Irak (AQI) resmi berganti nama menjadi the Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Pada 29 ...