Hoaks merupakan setan modern yang menghasut nadi-nadi kedamaian. Seolah-olah betapa tidak tajamnya belati saat hoaks mulai merambat ke permukaan. Bahkan dalam sekejap alam raya ini dibuat tak kuasa dan bertekuk lutut di hadapannya. Lantas, virus apa lagi yang lebih dahsyat dari hoaks? Selain mampu mencerai beraikan keharmonisan manusia dalam bersosial, dampak yang lebih parah jika sampai ada provokasi satu sama lain yang memungkinkan pembunuhan. Hal semacam ini pun sudah tidak ...
Read more 0 Archives by: Hendri Krisdianto
