Rabu, 15 Januari, 2025
Informasi Damai
jurnalis

jurnalis

Jurnalisme Damai, Memberitakan Sekaligus Mendamaikan

Narasi
Pers menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat. Lewat kerja jurnalistik dan produk pemberitaannya di media, pers diharapkan bisa menjalankan pelbagai fungsi dan peranannya bagi kepentingan masyarakat luas. Di samping berfungsi sebagai media informasi (to inform), kontrol sosial, dan juga hiburan (to entertain), pers juga mengemban peran untuk menjalankan fungsi mendidik (to educate) masyarakat. Jika yang diperjuangkan adalah kehidupan masyarakat yang damai, harmonis, dan anti terhadap segala bentuk kekerasan, maka ...
Read more 0