Rabu, 24 April, 2024
Informasi Damai
Archives by: Slamet Makhsun

Slamet Makhsun

0 comments

Slamet Makhsun Posts

Dakwah Washatiyah: Menjaga Semangat Islam dan Keutuhan NKRI

Dakwah Washatiyah: Menjaga Semangat Islam dan Keutuhan NKRI
Narasi
Menjadi warga negara Indonesia berarti telah setuju merelakan jiwa, raga, serta hartanya demi kepentingan bangsanya. Itulah kiranya yang sangat-sangat diharapkan oleh para pendiri bangsa. Mereka telah berjuang melawan penjajah dengan mati-matian demi anak-cucu agar merdeka dan terlepas dari intervensi bangsa mana pun. Sejak dulu, leluhur bangsa Indonesia sangat agamis. Terbukti, dengan adanya agama dan kepercayaan yang melimpah ruah. Hal itu tentu menjadi basis pembentukan karakter bangsa, sehingga tak heran jika ...
Read more 0

Melawan Dakwah-Dakwah yang nir-Nasionalisme dan Persatuan

Melawan Dakwah-Dakwah yang nir-Nasionalisme dan Persatuan
Narasi
Paradigma berpikir, ketika mendengar kata dakwah adalah ajakan seseorang untuk mengikuti ajaran agamanya yang diyakini paling benar. Secara tekstual, dakwah adalah meyiarkan ajaran-ajaran agama, memberi penjelasan materi terkait agama, ataupun mempengaruhi orang lain agar masuk ke dalam agamanya. Sekilas, dakwah memang menjadi visi dan tujuan yang diemban bagi setiap pemeluk agama. Dalam Islam sendiri, dakwah menjadi kewajiban setiap pemeluknya. Konstruk yang dibangun ialah ‘sampaikanlah kebenaran walau satu ayat’. Secara ...
Read more 0

Melihat Ulang Jejak Ikhwanul Muslimin di Indonesia

Melihat Ulang Jejak Ikhwanul Muslimin di Indonesia
Narasi
Membaca fenomena penyebaran Ikhwanul Muslimin (IM), adalah suatu hal yang menakjubkan. Bagaimana sebuah organisasi keagamaan yang tumbuh di Mesir, bisa melebarkan sayap menjadi partai politik dan mempunyai anak organisasi yang melingkup di 70 negara (Merley, 2011: 28). Sebuah infiltrasi dan kaderisasi yang begitu signifikan. Ikhwanul Muslimin, didirikan pada tahun 1928 di Ismailia, Mesir, sebagai respon atas kemerosotan politik kaum Muslim kala itu. Melihat Kekhilafan Utsmani yang runtuh, juga negera-negara Muslim ...
Read more 0