Jumat, 23 Januari, 2026
Informasi Damai
natal

natal

Memahami Natal Bersama; Bagaimana Relasi Agama dan Negara di Ruang Publik Disruptif?

Photo 2025 12 08 11.53.20
Narasi
Indonesia bisa dikatakan sebagai negara yang unik. Kita bukan negara agama, sekaligus juga bukan negara sekuler. Relasi agama dan negara dalam konteks Indonesia didesain dengan spirit yang moderat. Indonesia tidak didasari oleh hukum satu agama. Namun, sistem hukum kita tidak meminggirkan agama dari ruang publik. Maka, relasi agama dan negara di Indonesia cenderung lebih cair, luwes, dan moderat. Hal ini tampak pada perayaan Hari Besar Keagamaan yang selalu difasilitasi oleh ...
Read more 0