BANGGA INDONESIA!

BANGGA INDONESIA!

- in Kebangsaan
4061
0

Sebagai warga indonesia yang berdaulat dan bersatu di bawah payung demokrasi pancasila, sudah sepatutnya kita bersyukur dengan keberagaman yang kita miliki. Perbedaan yang mewarnai kehidupan kita merupakan ajang pembelajaran dan silaturahmi untuk memajukan negeri. Kita juga kaya dengan kemajemukan yang mempersatukan dan membesarkan kita sebagai bangsa indonesia. Terimakasih indonesia!

Facebook Comments