Tidak bisa dipungkiri jika akar gerakan terorisme di Indonesia salah satunya berasal dari gerakan Wahabi. Sebagai contoh, jaringan gerakan Bom Bali Dua berasal dari mujahid Afganistan, murid Osama bin Laden, yang pemikirannya dikiblatkan pada Abdullah Azzam (salah satu tokoh di balik berdirinya Al Qaeda yang merupakan tokoh Wahabi). Kemudian jaringan teroris yang datang selanjutnya juga masih satu garis dengan aliran Wahabi. Pokok ajaran Wahabi dapat dikenali dari doktrin keberagaman yang ...
Read more 0 Nur Faizi
Nur Faizi Posts
Pada dasarnya, media sosial dibangun menggunakan algoritma yang sama, yaitu merekomendasikan informasi sebanyak-sebanyaknya berdasar kesukaan penggunanya. Kecenderungan ini yang disebut oleh David Dunning dan Justin Kruger dari Universitas Chicago sebagai Efek Dunning-Kruger. Efek ini membuat seseorang cenderung tersesat pada gelembung informasi, dan sulit menerima perbedaan yang terjadi di sekitarnya. Seseorang yang sudah terjebak pada algoritma media sosial, akan selalu mencari pembenaran dari pernyataannya. Dan hal ini menjadi lebih berbahaya dengan ...
Read more 0 Tahun 628 M, seorang yang berasal dari Biara St. Catherine mengunjungi Nabi Muhammad saw dan meminta perlindungan. Nabi Muhammad saw mengabulkan keinginan itu dan membuat sebuah piagam yang berisi perlindungan atas hak-hak umat Kristiani. Dalam piagam tersebut, tertulis secara jelas bahwa Nabi Muhammad saw melindungi umat Kristiani baik secara keyakinan, harta benda, pekerjaan, maupun keamanan dari setiap individunya. “Tidak diperbolehkan melakukan paksaan atas mereka. Tidak diperbolehkan melakukan pemecatan dan pencopotan ...
Read more 0 Peledakan bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar seolah memberitahu kita bahwa pelurusan narasi jihad, kafir, dan thogut belum selesai. Ketiga narasi tersebut kerap dijadikan pembenaran akan aksi terorisme yang selama ini terjadi. Doktrin-doktrin kultural dengan memasukkan dalil Al-Qur’an menjadi tambahan kekuatan bahwa tindakan kekerasan yang dilakukan menjadi suatu kebenaran. Oleh karena itu, perlu dilakukan pelurusan narasi jihad, kafir, dan thogut secara besar-besaran. Definisi thogut dapat kita ambil dari pendapat ...
Read more 0 Bom kembali meletus di Polsek Astana Anyar, Kota Bandung, Rabu (7/12) pagi. Belum diketahui secara pasti apa motif pelaku melakukan peledakan. Namun Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri, Brigjen Ahmad Ramadhan mengkonfirmasi kalau peledakan tersebut termasuk bom bunuh diri. Hal ini menjadi indikasi jika ancaman radikalisme dan terorisme masih ada dan terus mengalami transformasi sepanjang zaman. Senjata paling mematikan adalah kemampuan menjadikan semua orang sebagai teman. Sebuah kata mutiara yang ...
Read more 0 Gempa dengan kekuatan magnitudo 5,3 mengguncang Garut pada Sabtu 12 November 2022. Gempa tersebut setidaknya menewaskan 318 orang dan ribuan rumah rusak parah. Terdapat korban yang mengalami luka-luka sebanyak 7.729 orang, terdiri dari 595 luka berat dan 7.134 luka ringan. Datang berbondong-bondong bantuan untuk meringankan luka korban. Namun ada pula yang memanfaatkan momen ini sebagai ajang menyerukan narasi khilafah. Menurut kelompok khilafah, bencana yang terjadi di Garut merupakan hukuman dari ...
Read more 0 Ada yang berkata jika Indonesia adalah bangsa yang berlebihan dalam memahami agama. Segala sesuatu dipandang dari kacamata agama secara sempit. Padahal di saat yang sama, tidak ada pertentangan pada kebijakan Arab Saudi yang dianggap sebagai kiblat Islam di dunia. Maka dapat dipahami, jika terdapat faktor ideologis yang melatarbelakangi terbentuknya persepsi akan permasalahan. Ilmu psikologis sufi menyebutnya sebagai “nafs-al ammarah” (jiwa tirani). Ketika Ibrahim menyembellih Ismail, tidak bisa serta merta melihat ...
Read more 0 “Dalam konteks menghadapi wabah, santri harus mengambil peran dalam memberikan jihad terbaiknya untuk menanggulangi Covid-19”, kata Kiai Said Aqil Siroj dikutip dari republika.co.id. Pernyataan ini, disampaikan Kiai Aqil bertepatan dengan hari santri, yang mana di hari itu semangat juang para santri mengusir penjajah sampai pada puncaknya. Maka pernyataan tersebut, menjadi harapan baru agar benar-benar diresapi semua orang, dan menjadi implementasi dalam menanggulangi pandemi. Resolusi jihad yang dulu digalang oleh K.H. ...
Read more 0 Dalam kehidupan sosial, memberikan kritik adalah hal yang wajar. Islam memberikan kesempatan untuk siapa saja untuk saling menasehati, dan dianggap sebagai kebaikan (Al Asr: 3). Namun kritikan tersebut bisa bernilai positif jika dilakukan sesuai etika. Salah satu ulama yang menggariskan etika kritik adalah Ibnu Taimiyah. Dialah sosok pembaharu yang lahir di masa penuh gejolak dan terus menginspirasi hingga sekarang. Pater Salim dan Yeni Salim (1991) mengartikan kritik sebagai masalah yang ...
Read more 0 اِنَّمَا الصَّدَقٰتُ لِلْفُقَرَاۤءِ وَالْمَسٰكِيْنِ وَالْعٰمِلِيْنَ عَلَيْهَا وَالْمُؤَلَّفَةِ قُلُوْبُهُمْ وَفِى الرِّقَابِ وَالْغٰرِمِيْنَ وَفِيْ سَبِيْلِ اللّٰهِ وَابْنِ السَّبِيْلِۗ فَرِيْضَةً مِّنَ اللّٰهِ ۗوَاللّٰهُ عَلِيْمٌ حَكِيْمٌ Artinya: Sungguh zakat hanya untuk orang-orang yang fakir, miskin, amil, orang yang baru masuk Islam (muallaf), untuk (memerdekakan) hamba sahaya, untuk (membebaskan) orang yang berhutang, untuk jalan Allah dan untuk orang yang sedang dalam perjalanan, sebagai kewajiban dari Allah swt. Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana (At- Taubah: ...
Read more 0