Kamis, 25 April, 2024
Informasi Damai
Archives by: Valiant Aby

Valiant Aby

0 comments

Valiant Aby Posts

Mamah Super; Merajut Damai Dalam Keluarga

Mamah Super; Merajut Damai Dalam Keluarga
Narasi
Kedamaian dunia mulai diguncang kembali dengan sederet peristiwa mengundang duka. Kejadian penembakan membabi buta oleh sekelompok orang di dua masjid di wilayah Christchurch, Selandia Baru, merupakan tindakan diluar kemanusiaan. Dengan dalih tujuan politis kelompok, mereka melakukan tindakan keji tak bermoral yang melukai segenap hati dan perasaan masyarakat dunia. Seluruh negara mengecam aksi brutal, terorisme, dan kekerasan yang dilakukan tersebut, oleh siapapun, dimanapun tanpa terkecuali. Indonesia pun saat ini kembali berhadapan ...
Read more 1

Rumah Ibadah; Rumah Damai Tanpa Politisasi

Rumah Ibadah; Rumah Damai Tanpa Politisasi
Narasi
Gegap gempita menyambut pemilu 2019 semakin semarak. Kedua kubu pun saling menjual keunggulan pasangan yang diusung. Safari politik dilakukan demi mendulang suara pada 17 April mendatang. Namun, kampanye dan bumbu politik tidak selamanya positif. Hoax, ujaran kebencian serta politisasi menjadi bahan yang tak luput dijadikan umpan memancing suara. Politisasi rumah ibadah oleh salah satu kubu yang bertanding sempat menjadi tagar di media sosial menjadi contohnya. Kampanye atau mengenalkan para calon ...
Read more 1

Relawan Milenial: Membangun Ruang Digital Yang Sehat Bagi Anak

Relawan Milenial: Membangun Ruang Digital Yang Sehat Bagi Anak
Narasi
Luasnya dimensi digital menjadi ruang kosong untuk dimanfaatkan para penggunanya. Banjir informasi, permainan online serta komunikasi yang kian mengikis batasan ruang menjadi wujud kemanfaatan yang membuat dunia maya kaya. Namun, dimensi ruang maya yang luas dan beragam memunculkan berbagai konten, baik konten positif atau negatif. Konten ini diproduksi dan dikonsumsi oleh generasi digital natives. Prensky (2001) menuturkan bahwa karakteristik generasi digital natives adalah generasi yang lahir pada tahun 1980 dan ...
Read more 1

Aksi Tanggap Masyarakat: Langkah Pasti Reduksi Hoax

Aksi Tanggap Masyarakat: Langkah Pasti Reduksi Hoax
Narasi
Oktober awal dunia Maya digegerkan oleh berita hoax yang dilakukan salah seorang public figure. Ratna Sarumpaet (70 tahun), aktivis HAM sekaligus seniman tersebut telah melakukan tindak pidana yakni menyebarkan berita bohong (Hoax) kasus pengeroyokan yang terjadi pada 21 September 2018, di Bandara Husein Sastranegara, Bandung. Kejadian itu menjadi viral di jagat maya lantaran juga dilatar belakangi adanya dukungan, simpati oleh beberapa tokoh elite politik, yang pada akhirnya mereka ikut terseret ...
Read more 0

Kesaktian Pancasila: Obat Moral bagi Duka Bangsa

Kesaktian Pancasila: Obat Moral bagi Duka Bangsa
Narasi
“Indonesia Berduka” mungkin kata-kata itu yang dapat menggambarkan keadaan bangsa saat ini. Mengintip melalui sektor manapun bangsa ini telah mengalami degradasi. Kurs rupiah yang melemah dari US dolar, terorisme, perang media sosial, OTT (Operasi Tangkap Tangan)yang semakin marak menerkam para pejabat nakal dan musibah yang melanda bangsa, menambah kelabu suasana hati tanah yang terkenal sebagai surga duniawi. September-Oktober menjadi peralihan bulan penuh sejarah. 30 September 1965 tragedi kemanusiaan berlandas ideologi ...
Read more 0

Deradikalisasi: Kembali Pada Pancasila

Deradikalisasi: Kembali Pada Pancasila
Narasi
September menjadi salah satu bulan yang mencatat berbagai peristiwa bersejarah. Tragedi World Trade Center(WTC), New York pada 11 September 2001 telah membuat gempar seluruh dunia. Pasalnya kejadian ini merupakan serangan terorisme terbesar di awal abad 21 yang menelan hampir 3000 korban jiwa. Serangan yang juga dikenal dengan sebutan “Nine Eleven” ini membawa dampak buruk bagi sektor ekonomi, sosial, dan agama yang berkepanjangan. Latar belakang serangan terorisme juga yang menjadikan serangan ...
Read more 0

Bola dan Pancasila

Bola dan Pancasila
Narasi
Usainya pesta olahraga besar Asian Games 2018 yang sukses diselenggarakan oleh Indonesia, tak menyurutkan antusiasme masyarakat untuk tetap mendukung atlet pada berbagai cabang olahraga. Sepak bola menjadi salah satu yang memiliki tempat cukup besar di hati masyarakat. Dimulainya Liga 1 (satu) menjadi momentum klub-klub di tanah air untuk unjuk gigi menunjukkan skill dan permainan kerjasama yang cantik di lapangan bersama si kulit bundar. Tak hanya kemampuan pemain sebagai kekuatan sebuah ...
Read more 0