Minggu, 8 September, 2024
Informasi Damai
Pustaka

Pustaka

Menyoal Makna; Benarkah Daulah Islamiyah Adalah Negara yang Berdasarkan Al-Quran dan Sunah?

Menyoal Makna; Benarkah Daulah Islamiyah Adalah Negara yang Berdasarkan Al-Quran dan Sunah?
Pustaka
Judul: Daulah Islamiyah dalam Al-Qur’an dan Sunah Penulis: M. Najih Arromadloni Penerbit: Pustaka Harakatuna, 2018 Tebal: xii + 164 halaman; 14 x 21 cm. Wacana Daulah Islamiyah (Islamic State) sebagai bentuk negara yang berdasarkan Al-Quran dan Sunah masih menjadi perbincangan hangat di berbagai forum. Hal itu terjadi karena sampai kini, ...
Read more 0

KrisMuha: Potret Muhammadiyah dalam Mengelola Toleransi dalam Keberagaman

KrisMuha: Potret Muhammadiyah dalam Mengelola Toleransi dalam Keberagaman
Pustaka
Judul Buku: Kristen Muhammadiyah: Mengelola Pluralitas Agama dalam PendidikanPenulis: Abdul Mu’ti dan Fajar Riza Ul HaqTebal: 268 halaman Penerbit: Penerbit Buku Kompas, JakartaTahun Terbit: Edisi Revisi, 2023 Belakangan ini publik dihebohkan dengan istilah Kristen Muhammadiyah (KrisMuha) di jagat media sosial. Banyak pihak menganggap bahwa istilah itu merupakan bentuk kesesatan karena dianggap menyatukan ...
Read more 0

Menelaah Buku “Kontroversi Khilafah: Islam, Negara, dan Pancasila”

Pustaka
Buku Kontroversi Khilafah: Islam, Negara, dan Pancasila merupakan karya yang ditulis oleh para cendekiawan muslim Indonesia sebagai tanggapan oknum yang ingin mendirikan Negara Islam di Indonesia. Para cendekiawan muslim dengan sangat tegas menolak paham-paham yang merong-rong komitmen bangsa Indonesia (Pancasila, NKRI, UUD 1945, dan Bhineka Tunggal Ika). Tentu penolakan tersebut ...
Read more 0

Islamisasi di Indonesia Timur; Cara Ulama Mendakwakan Islam secara Moderat

Islamisasi di Indonesia Timur; Cara Ulama Mendakwakan Islam secara Moderat
Pustaka
Di Indonesia Islam adalah agama mayoritas. Padahal, agama yang diturunkan ke muka bumi melalui kenabian Muhammad Saw. ini lebih akhir masuk Indonesia ketimbang Hindu-Buddha. Pertanyaannya kemudian: Mengapa dan kenapa? Hilful Fudhul Sirajuddin Jaffar (2020) menjawab pertanyaan kita itu dengan buku tipis yang berjudul Jaringan Ulama dan Islamisasi di Indonesia Timur. ...
Read more 0

Menguatkan Literasi Politik Masyarakat di Tengah Suburnya Konspirasi dan Hoaks

Menguatkan Literasi Politik Masyarakat di Tengah Suburnya Konspirasi dan Hoaks
Pustaka
Judul : Strategi Literasi Politik Penulis : Dr. Gun Gun Heryanto, M.Si, dkk. Penerbit : IRCiSoD Cetakan : November, 2021 Teba : 316 halaman Zaman telah berubah. Pun tidak semuanya, namun nyaris semua lini kehidupan kita telah tersentuh proses virtualisasi, dan dunia politik kia secara tak terkecuali. Kegiatan dan ...
Read more 0

Menyelami Kitab Mukhtasar Minhajul Qashidin: Menjadikan Ramadhan Sebagai Jihad Perdamaian

Menyelami Kitab Mukhtasar Minhajul Qashidin: Menjadikan Ramadhan Sebagai Jihad Perdamaian
Pustaka
Kitab Mukhtasar Minhajul Qashidin adalah sebuah karya tulis yang ditulis oleh Syaikh Abdul Qadir Al-Jailani, salah satu ulama besar dari dunia Islam. Dalam konteks jihad perdamaian, Kitab Mukhtasar Minhajul Qashidin dapat menjadi pedoman bagi umat Islam untuk berjuang melawan segala bentuk kekerasan dan konflik dengan cara yang damai. Dalam kitab ...
Read more 0

Islam, Cinta, dan Perdamaian

Islam, Cinta, dan Perdamaian
Pustaka
Judul buku : Islam; Cinta, Keindahan, Pencerahan dan Perdamaian Penulis : K.H. Husein Muhammad Penerbit : IRCiSoD Cetakan : Agustus, 2021 Jumlah Halaman : 160 halaman Betul memang bahwa terminologi “damai”, “mencerahkan”, “mencerdaskan”, “memudahkan”, dan yang lainnya yang terkait tidak bisa dipisahkan dari Islam dan nilai-nilai keislaman ...
Read more 0

Dakwah Kebencian: Ajaran Iman Atau Ustadznya yang Bermasalah?

Dakwah Kebencian: Ajaran Iman Atau Ustadznya yang Bermasalah?
Pustaka
Judul Buku : Ketika Umat Beriman Menciptakan Tuhan Penulis : Prof. Syafaatun Almirzanah, M.A., M.Th., Ph,d., D.Min Penerbit : PT Gramedia Pustaka Utama (GPU) Tahun Terbit : 24 Maret 2020 Tebal Halaman : 361 ISBN : 978-6020638805 Setiap agama tentu memiliki prinsip keimanan yang berbeda. Maka, peran dari pendakwah ...
Read more 0

Jalur Sutra: Jejak Historis Hubungan China, Islam, dan Nusantara

Jalur Sutra: Jejak Historis Hubungan China, Islam, dan Nusantara
Pustaka
Judul Buku: Menghidupkan Kembali Jalur Sutra Baru: Format Baru Hubungan Islam Indonesia dan China Penulis: M. Ikhsan Tanggok, Yusuf Sutanto, Yudi Latif, Mas Mujadi Supangkat, Tarmizi Taher, Liang Li Jiancheng, dan Komarudin Hidayat. Penerbit: PT Gramedia Pustaka Utama Cetakan Pertama: April, 2010 ISBN: 978-979-22-5700-7 Dalam catatan sejarah: China dan Nusantara ...
Read more 0

Teladan Nabi dalam Bergaul dengan Non-Muslim

Teladan Nabi dalam Bergaul dengan Non-Muslim
Pustaka
Judul Buku : Relasi Mubadalah Muslim dengan Umat Berbeda Agama Penulis : Faqihuddin Abdul Kodir Penerbit : IRCiSoD, Yogyakarta Cetakan : I Desember 2022 Tebal : 234 Halaman ISBN : 978-623-5348-40-7 Peresensi : Anton Prasetyo Nabi Muhammad SAW merupakan teladan terbaik (uswah hasanah) dalam bergaul (muamalah). Tidak saja kepada umat ...
Read more 0