Kamis, 25 April, 2024
Informasi Damai
Archives by: Fathur Rohman

Fathur Rohman

0 comments

Fathur Rohman Posts

Melawan Wabah adalah Perintah Tuhan!

Melawan Wabah adalah Perintah Tuhan!
Narasi
Di dalam Al-Qur’an, Allah SWT menyebut kata musibah, dari asal kata (asaba) dengan segala derivasinya disebutkan sebanyak 77 kali. Di dalamnya mengacu ke dalam epistemologi perintah, larangan, kewajiban dan kesabaran perihal menghadapi musibah itu sendiri. Termasuk dalam konteks kita hari ini yang sedang tertimpa musibah penularan covid-19 yang terus membludak. Misalnya, Allah SWT di dalam Al-Qur’an selalu meniscayakan kata (perintah) akan pentingnya untuk menjauhi kemudharatan. Di sini kata “kemudharatan” jika ...
Read more 0

Menilik Karakteristik Terorisme KKB dengan RAN PE dan Bagaimana Mengimplementasikannya?

Menilik Karakteristik Terorisme KKB dengan RAN PE dan Bagaimana Mengimplementasikannya?
Narasi
Semenjak pemerintah resmi menetapkan KKB di Papua sebagai kelompok teroris, di situlah saya mulai menganalisis lebih detail. Bahwa sebetulnya, karakteristik radikalisme-terorisme “akar-rumput” di Indonesia yang mengarah ke dalam tindakan kekerasan dan selalu mengganggu kenyamanan maupun keamanan masyarakat sejatinya tidak hanya melulu melegitimasi agama sebagai basis landasannya untuk berbuat demikian. Sebagaimana titik fokus tulisan ini, untuk menilik (karakteristik) terorisme KKB secara generic. Dengan Perpres RAN PE yang baru-baru ini resmi diluncurkan ...
Read more 0

Melindungi Demokrasi Kita, dari Para Provokator!

Melindungi Demokrasi Kita, dari Para Provokator!
Narasi
Iklim demokrasi kita, saat ini sedang berada dalam situasi (bahaya) para provokator pemecah-belah bangsa. Mereka-mereka ini bukan mengkritik secara objektif, konstruktif dan tulus demi kebaikan bangsa ini. Melainkan sengaja memprovokasi masyarakat, memproduksi hoax dan memfitnah pemerintah yang sah seakan-akan berada dalam kebobrokan. Agar, mereka bisa memporak-porandakan bangsa ini. Oleh sebab itu, kita perlu melindungi kultur demokrasi kita dari para provokator. Jangan biarkan mereka-mereka ini diberikan ruang untuk memprovokasi masyarakat dan ...
Read more 0

Keberangkatan Hajimu Boleh Batal, Tetapi Spirit Hajimu Tidak Boleh!

Keberangkatan Hajimu Boleh Batal, Tetapi Spirit Hajimu Tidak Boleh!
Narasi
Meskipun keberangkatan haji tahun 2021 ini dibatalkan. Karena pertimbangan utama pemerintah perihal kesehatan dan keselamatan jamaah di tengah covid-19. Tentu spirit haji yang dimiliki oleh para jamaah tidak boleh luntur, dibatalkan, apalagi diberhentikan. Karena spirit haji biasanya dilakukan sebagai (tabungan ibadah) berupa berbuat kebaikan, meninggalkan keburukan, semakin taat kepada Allah SWT dan senantiasa menyucikan diri secara ruhani sebelum keberangkatan haji itu dilakukan. Karena spirit haji yang semacam ini lumrah dilakukan ...
Read more 0

Seberapa Islami Pancasila itu?

Seberapa Islami Pancasila itu?
Narasi
Di dalam kenyataan sosial, ada sebagian orang yang masih ragu dan “enggan” untuk bersikap atau-pun sepakat terhadap Pancasila sebagai ideologi bangsa. Hal demikian karena menganggap bahwa Pancasila kurang Islami atau-pun tidak sesuai dengan nilai-nilai Islam itu sendiri. Asumsi-asumsi yang semacam ini semakin terus melebar ke dalam kehidupan masyarakat. Melunturkan rasa nasionalisme mereka. Hingga berujung pada dua pilihan antara Islam atau Pancasila sebagai prinsip hidup kita. Dua pilihan antara Islam ...
Read more 0

Di Manakah Korelasi Antara Khilafah dengan Nasionalisme Palestina?

Di Manakah Korelasi Antara Khilafah dengan Nasionalisme Palestina?
Narasi
Semangat Nasionalisme masyarakat Palestina, sejatinya jauh berbeda dengan semangat khilafah yang “sebagian orang” Indonesia promosikan di jalan-jalan. Gerakan ideologi khilafah pada mulanya memang lahir di negeri Palestina itu sendiri yang disuplai oleh Ormas Hizbut Tahrir. Tetapi, sejak dulu, pemerintah Timur Tengah khusus-nya Palestina itu menolak dan bahkan melarangnya. Karena, Taqiyudin al-Nabhani, salah satu funding father Hizbut Tahrir (HT) yang selalu membawa mercusuar ideologi khilafah ini, sejatinya memiliki “kepentingan politis” di ...
Read more 0

Solidaritas Kemanusiaan dan Hikayat Saling Mendukung Kemerdekaan

Solidaritas Kemanusiaan dan Hikayat Saling Mendukung Kemerdekaan
Narasi
Rasa solidaritas kemanusiaan kita terhadap rakyat Palestina serta semangat untuk mendukung kemerdekaan di dalamnya merupakan jalan “balas budi” kita terhadap mereka. Sebagaimana yang telah dilakukan oleh sejumlah tokoh muslim terdahulu dari Palestina seperti Amin al-Husaini yang sangat begitu giat di dalam mendukung kemerdekaan bangsa Indonesia dari penjajah. Bahkan hal itu dilakukan sejak-sebelum 1945. Beliau bersuara tentang kemerdekaan Indonesia. Baik melalui radio di Berlin atau-pun di koran Al-Ahram. Beliau begitu aktif ...
Read more 0

Jadikan Puasamu sebagai Rahmat bagi Umat Manusia

Jadikan Puasamu sebagai Rahmat bagi Umat Manusia
Narasi
Di dalam Al-Qur’an surat Al-anbiya’ ayat 107 dalam kata Wama asrsalnaka illa rahmatan lil alamin sejatinya bukan hanya sempit pada makna Islam sebagai rahmat bagi alam (karunia) dan secara spesifik mengacu kepada umat Islam saja. Karena banyak kitab tafsir, salah satunya Al-Mishbah karya Prof. Quraish Shihab yang menjelaskan bahwa kata rahmatan itu sejatinya mengacu kepada jalan persaudaraan dan keharmonisan sesama umat manusia. Jadi, kontekstualisasi spiritualitas puasa di dalam Islam ...
Read more 0

Terorisme dalam Perspektif Sayyidina Ali bin Abi Thalib

Narasi
Abi Abdillah Nu’aim bin Hammad al Marwazi pernah meriwayatkan perkataan Sayyidina Ali bin Abi Thalib yang tertuang di dalam kitab al-Fitan. Bahwasanya “Akan datang suatu kaum yang hati mereka seperti serpihan besi, mereka tidak memiliki belas-kasihan, mereka ibaratkan kekurangan akal, tidak ada kasih sayang dan sebetulnya mereka tidak paham agama. Karena “agama” mereka hanyalah membunuh apa saja. Bendera mereka hitam, mereka sering-kali menyebut sebagai Ashab al-Daulah atau Daulah Islamiyah”. PerspektifSayyidina ...
Read more 0

Matinya Kesadaran Teologis Para Pelaku Bom Bunuh Diri

Matinya Kesadaran Teologis Para Pelaku Bom Bunuh Diri
Narasi
Mutlak saya katakan bahwa praktik bom bunuh diri itu selalu didasari oleh matinya kesadaran teologis seseorang di dalam beragama. Hal itu dipicu oleh hilangnya “jiwa beragama”, “akal sehat dalam beragama” dan bahkan bisa dikatakan orang yang “tidak beragama”. Walau-pun senyatanya, orang-orang yang melakukan tindakan semacam itu, selalu memiliki prinsip pemahaman dan keyakinan bahwa dengan melakukan bom bunuh diri, itu dianggap sebagai perintah agama tentang konsep mati dengan terhormat atau syahid ...
Read more 0