Sudah tak terhitung banyaknya politisi yang hendak maju dalam setiap kontestasi politik praktis dengan menggunakan politik Suku, Agama, Ras dan Antar golongan (SARA) sebagai kereta pendorong agar ia dapat maju. Tentunya elemen sara yang kuat untuk digunakan di masing-masing ruang (tempat) pastinya berbeda. Namun bila kita bersoal mengenai ranah politik di Indonesia secara umum, maka hal yang akan terlintas di benak kita tentunya adalah kata agama. Sebab, diakui atau pun ...
Read more 0 Fredy Torang WM
Fredy Torang WM Posts
Dalam beberapa waktu terakhir kita bisa menyaksikan hadirnya sejumlah persoalan social, yang beberapa di antaranya berimbas dalam kehidupan bermasyarakat. Imbasnya bisa secara langsung maupun hanya mempengaruhi pemikiran. Salah satu hal yang terjadi dan cukup banyak mendapatkan perhatian banyak pihak adalah apa yang terjadi kepada dua orang artis yang menggeluti dunia lawak tunggal (stand up comedy), yang familiar disebut sebagai komika. Tanpa harus menyebutkan nama dari juru hibur tersebut, kita akan ...
Read more 0 Minggu ini, dengan mantap kita masuki sebuah permulaan waktu yang baru lagi. Banyak pihak yang mengatakan bahwa tahun ini sebagai tahun yang berat untuk dilewati. Mungkin hal ini tidak-lah berlebihan, sebab tahun ini merupakan tahun pondasi bagi setiap partai dan aktor-aktor di dalamnya untuk dapat beroleh kemenangan. Diperkirakan tahun ini, setiap insan perpolitikan akan mulai menyusun setiap amunisi dan kekuatan secara habis-habisan guna dapat keluar sebagai pemenang dalam kontestasi pemilihan ...
Read more 0 Bulan Desember ini, sepertinya kita semua bisa memprediksikan bagaimana konstelasi sosial akan berjalan. Rasanya, masing-masing dari kita dapat memproyeksikan bagaimana pertarungan di media sosial dan kehidupan nyata berkaitan dengan kehidupan kita masing-masing dalam masyarakat. Setidaknya beberapa isu yang akan tetap tersaji untuk dikonsumsi khalayak antara lain persoalan haram tidaknya dalam mengucapkan selamat natal, izin dalam melakukan peribadatan bagi pihak yang merayakannya, penggunaan atribut natal serta tahun baru di wilayah publik ...
Read more 2 Persoalan Rohingya, penyerangan terhadap gedung WTC, Aksi Bom bali, ISIS hingga yang terakhir adalah persoalan yang terjadi terkait dengan wilayah Yerusalem merupakan beberapa tragedi kemanusiaan yang membuat hati banyak orang tergugah akibat hal-hal demikian. Dari sejumlah kejadian tersebut, membuat kita tidak dapat menafikkan sejumlah opini umum yang melihat adanya keterkaitan erat antara agama dengan kejadian-kejadian tersebut. Dalam beberapa tulisan bahkan jelas ditegaskan bahwa dalam sejumlah spirit beragama terdapat unsur kuat ...
Read more 0 Berangkat dari sebuah pemaparan Yvone Jewkes (2011), seorang profesor kriminologi dari Universitas Leicester, diketahui bahwa banyaknya pemuda yang dapat dikategorikan dalam usia milenial (17-29) tertarik mengikuti gerakan-gerakan radikal akibat pengaruh informasi yang diperolehnya via internet. Sudah barang tentu fenomena ini tidak hanya terjadi di satu negara. Persoalan ini pun terjadi di banyak tempat seperti Indonesia, Saudi, beberapa negara Eropa bahkan Amerika Serikat pun tak luput dari persoalan demikian. Mungkin sampai ...
Read more 0 Seperti kita ketehui bersama, ruang politik terutama ajang kontestasi pemilihan pemimpin baik daerah maupun nasional merupakan ruang yang kerap mencuatkan kemelut di tingkatan akar rumput. Nampaknya hal ini masih sangat sulit untuk dilepaskan dari dinamika berdemokrasi bangsa ini. Kesulitan ini semakin bertambah karena memang banyak pihak yang menjadikannya sebagai kapital untuk mendulang kemenangan. Sebut saja penggunaan dikotomi pribumi-non pribumi, Muslim-non Muslim atau bahkan kafir dan non-kafir, adalah sejumlah narasi oposisi ...
Read more 0 Dalam peringatan kemerdekaan yang ke-72 ini, mestinya kita harus mulai dapat bersepakat bahwa Indonesia harus bagkit dan mampu keluar sebagai pemenang dari tekanan Intoleransi. Tidak ada kata menyerah terhadap keadaan yang sengaja didesain untuk merepresi nilai luhur bangsa kita. Kita harus mulai bergandengan tangan bersama untuk melawan upaya pengkhianatan terhadap kemerdekaan berbangsa ini. Dukungan optimal segenap elemen bangsa pun sudah sewajibnya diberikan untuk mewujudkan upaya ini. Ruang demokrasi memang telah ...
Read more 0 Memasuki usia yang ke-72, stamina bangsa ini sebenarnya telah banyak terkuras untuk dapat memahami apa sebenarnya makna keberagaman dan demokrasi. Apakah kita berhasil keluar sebagai pemenang. Bila tidak, kenapa kita tidak kembali saja kepada model pemerintahan di masa orde baru, di mana semua hal sangatlah terkontrol. Dua Pertanyaan sinis model demikian masih sering hadir dalam sejumlah ruang perbincangan. Kita pun tidak susah mendapati hadirnya sejumlah kalimat satir yang bernada hampir ...
Read more 0 Kecanggihan teknologi, belakangan telah memberi banyak arti dalam kehidupan bangsa Indonesia. Sejumlah persoalan kebangsaan yang hadir pun sedikit banyaknya merupakan partisipasi kecanggihan teknologi yang ada. Tak bisa dipungkiri bahwa naik turunnya dinamika kebangsaan beroleh pengaruh kuat dari perangkat yang kerap diklaim sebagai sesuatu yang modern ini. Pertanyaan yang sering hadir dalam sejumlah perdebatan baik lisan maupun tertulis adalah bagaimana sebenarnya melihat keradikalan sebuah media. Apakah hal tersebut sungguh dapat dirasakan? ...
Read more 0