“Bacalah dengan nama Tuhan,” itulah perintah pertama yang diberikan Tuhan melalui Jibril kepada Nabi Muhammad. Kejadian tersebut terjadi beribu tahun silam di belahan bumi nun jauh di sana. Sehingga ketika hal ini ditarik dalam konteks Indonesia, maka jelas lokus dan tempus ayat itu memiliki perbedaan. Walau demikian, perbedaan itu sama sekali tidak boleh dipahami kurang pentingnya ayat tersebut bagi umat Islam di Indonesia. Membaca dengan menyebut nama Tuhan adalah kalimat ...
Read more 0 situs dakwah
“Innallaha zawaliyal ardha masyaariqahaa wa maghaaribahaa wa a’thoonil kanzaini al-Ahmar wa al-Abjadh, (Allah telah menunjukkan kepadaku dunia dari Timur ke Barat dan menganugrerahkan padaku dua pusaka: Merah dan Putih).” Demikian sabda yang pernah disampaikan Rasulullah Muhammad kepada para sahabatnya. Sabda ini masuk kategori hadits shahih (dapat dipertanggungjawabkan otentisitasnya) yang diriwayatkan oleh Al-Imam Abul Husain Muslim bin Al-Hajjaj bin Al-Qusayri An-Naisaburi atau yang biasa dikenal dengan nama Imam Muslim (wafat 261 ...
Read more 2 Satu ketika dalam pengajian di sebuah komplek perumahan guru saya pernah ditanya, “Ustadz, kenapa tidak sedikit orang yang baru belajar Islam dan mengenal agama justru menjadi ‘garis keras’?” Dalam benak saya saat itu ada banyak jawaban ilmiah-sosiologis yang bisa diungkapkan. Namun, saya berfikir untuk menjawab pertanyaan itu dengan hal yang sudah akrab di telinga audiens kala itu. Ya, karena audiens saya itu para guru sekolah, maka saya akan menjawab dari ...
Read more 0 Keluarga ini memahami betul kondisi saya sebagai seorang muslim yang harus menjalankan kewajiban ibadah puasa pada bulan Ramadhan. Mama, demikian saya memanggil, memaksakan diri menyiapkan makan sahur pada pagi buta sebelum Subuh dan menyiapkan makanan untuk berbuka puasa pada petang. Biasanya, saat berbuka puasa mama dan seluruh keluarga menemani saya sekaligus makan malam. Hal itu berlangsung selama hampir dua minggu kebersamaan saya dengan keluarga ini. Saat itu saya harus melakukan ...
Read more 1 Iklan-iklan produk dibuat sedemikian rupa agar pemirsa tak mampu berpikir jernih. Bahasa verbal dan visual dikemas agar informasi itu tak masuk neo kortex, tapi di-bypass langsung masuk ke otak reptilia kita. Akibatnya konsumen terhipnotis, langsung membeli meskipun tak membutuhkannya. Sebuah artikel di Majalah Guardian mengungkap bagaimana iklan-iklan menggunakan rumus yang sama: menebar ketakutan. Formula ini di-endorse oleh Clotaire Rapaille, seorang antropologis berkebangsaan Perancis yang lebih dari 30 tahun menjadi penasihat ...
Read more 0 Membentuk Karater Damai, Manusia sebagai mahluk ciptaan Tuhan ditakdirkan sebagai mahluk paling sempurna di dunia. Manusia diberi akal, pikiran, dan hati nurani untuk berfikir, menemukan, serta membangun pribadi yang baik dan berbudi. Setiap manusia lahir dengan dibekali bakat dan kemampuan masing-masing serta Watak dan karakter yang berbeda-beda. Manusia tentu menginginkan dirinya menjadi lebih baik dari sebelumnya. Untuk itulah dalam hidup manusia akan terus belajar membangun karakter diri untuk menjadi lebih ...
Read more 0 Kekerasan telah menjadi bagian tak terpisahkan dari perkembangan kebudayaan. Buku Field of Blood: Religion and the History of Violence karya Karen Amstrong menjadi semacam alat periksa untuk melihat bagaimana setiap peradaban memiliki akar kekerasan dalam praktek penindasan dan eksploitasi, tidak terkecuali peradaban barat. Dalam bukunya, mantan biarawati itu menegaskan bahwa semua agama pernah melakukan kekerasan. Namun demikian kekerasan selalu tak terkait dengan tokoh sentral agama tersebut. Aksi terorisme di sekelompok ...
Read more 0 Nasr Hamid Abu Zayd, seorang pemikir dari Mesir, pernah menulis sebuah buku berjudul at-Takfir fi zamani at-Tafkir, kafir-mengkafirkan di zaman ‘mikir’. Memang buku itu ditulisnya sesaat ramai pengkafiran dirinya oleh sekelompok otoritas keagamaan Mesir pada kisaran tahun 1995. Namun, istilah yang digunakan buku itu masih relevan untuk menilik peradaban Indonesia hari ini. Frase “kafir-mengkafirkan di zaman ‘mikir’” sejatinya adalah kritik peradaban kita hari ini. Di peradaban yang katanya sudah canggih ...
Read more 0 Rabu 23 Maret 2015, Jaya Suprana menulis surat terbuka untuk Ahok di Koran Sinar Harapan. Jaya memuji kinerja Ahok dalam pemberantasan korupsi, kemudian sebagai sesama orang keturunan Tionghoa dan Kristen Jaya menasehati Ahok untuk berkata sopan santun di hadapan publik. Jaya khawatir sentimen dan kebencian orang Indonesia terhadap orang keturunan Tionghoa yang dulu membuat orang Tionghoa diserang dan diintimidasi akan muncul kembali akibat Ahok berkata-kata kasar. Masyarakat umum akan menyimpulkan ...
Read more 1 Tauhid adalah konsep keimanan yang meyakini Keesaan Tuhan. Ia Satu, tidak beranak dan tidak diperanakkan. Tauhid adalah dasar keimanan yang paling agung dan mulia dalam agama Islam. Mengimani Keesaan Tuhan merupakan salah satu satu syarat diterimanya amal perbuatan baik manusia. Setiap muslim percaya bahwa Tuhan hanya ada satu, sesuai dengan kalimat Sahadat. Sehingga jika seorang muslim masih percaya adanya Tuhan selain Allah, maka ia musrik. Oleh karenanya, tauhid juga bermakna ...
Read more 0