Sejak era pra-kemerdekaan hingga era Reformasi, suara-suara sumbang yang menghendaki penggantian ideoloigi negara seolah tidak pernah sepi. Bahkan, dalam beberapa tahun terakhir, suara itu kian nyaring terdengar dari level pusat hingga daerah. Pasca berakhirnya pemerintahan Orde Baru, kelompok yang menghendaki penggantian ideologi Pancasila seolah mendapat panggungnya kembali. Keran kebebasan yang terbuka lebar di era Reformasi dimanfaatkan betul oleh kelompok radikal tersebut untuk mengampanyekan gagasannya. Berakhirnya rejim Orde Baru yang menandi ...
Read more 1 Desi Ratriyanti
Desi Ratriyanti Posts
Radikalisme tengah menjadi terma yang diperdebatkan belakangan ini. Polemik terjadi tidak hanya di kalangan intelektual, tokoh agama, dan politisi, namun juga di masyarakat umum. Pangkal polemik itu bermula dari perdebatan tentang definisi radikalisme, bagaimana mengidentifikasi kelompok radikal, serta bagaimana menumpas radikalisme hingga ke akarnya. Jika dicermati, debat publik seputar radikalisme itu terkesan melompat-lompat, tidak subtansial dan jalan di tempat. Sebagian masyarakat kukuh berpendapat bahwa radikalisme adalah istilah yang berkonotasi positif. ...
Read more 1 Kemunculan dan perkembangan kelompok radikal-ekstrem dalam Islam memiliki akar sejarah yang panjang dan kompleks. Oleh karena itu, dibutuhkan pembacaan yang melibatkan pendekatan multi-dimensional mulai dari politik, sosial, ekonomi, budaya dan tentunya agama untuk dapat memahaminya secara komprehensif. Membaca fenomena ekstremisme Islam hanya dari satu dimensi saja tentu akan menimbulkan mispersepsi dan distorsi terhadap citra Islam itu sendiri. Jika ditilik dari perspektif sejarah, kemunculan kelompok-kelompok ekstrem dalam Islam merupakan ekses dari ...
Read more 2