Senin, 21 April, 2025
Informasi Damai
Kebangsaan

Kebangsaan

Tradisi Lebaran Ketupat ala Indonesia

Lebaran Ketupat
Kebangsaan
Kemarin, Kamis (23/7/2015) bertepatan dengan 7 Syawal 1436 H. Di tanggal 7 Syawal seperti hari ini, sejumlah masyarakat Indonesia dari berbagai daerah sedang merayakan tradisi yang mereka sebut ‘Lebaran Ketupat’. Lebaran Ketupat adalah prosesi ‘pesta’ kedua setelah seminggu sebelumnya merayakan pesta pertama berupa hari raya Idul Fitri. Sama seperti kebanyakan ...
Read more 0

Islam Hanya Ada Satu

87
Kebangsaan
Islam memang hanya ada satu, Islam ya Islam. Namun, seiring dengan berjalannya waktu, saat kaum Muslimin menyebar ke seluruh penjuru dunia, maka muncullah identitas tampilan yang beranekaragam dari kaum muslimin tersebut sesuai dengan lokasi dan budaya dimana mereka menyebar. Lokasi yang berbeda melahirkan budaya dan tradisi yang berbeda pila. Misalnya, ...
Read more 0

Islam Nusantara: Agar Tidak Salah sangka (2)

IslamNusantara
Kebangsaan
Islam Nusantara dengan makna inilah (tarkib washfy) yang sering digunakan oleh mereka yang tidak suka dan anti dengan gagasan ini untuk menyerang dan mengkritiknya. Islam jenis ini dianggap Islam baru, berbeda dengan Islam genuine yang dibawa oleh Rasulullah SAW. Islam ini dianggap bid’ah, mengada-ada dan merupakan “agama baru”. Mereka beranggapan ...
Read more 1

Islam Nusantara: Agar Tidak Salah sangka (1)

Old Map Of Indonesia2
Kebangsaan
Islam Nusantara memang seksi untuk dibicarakan. Isu ini memancing banyak pihak untuk ikut bersuara, baik sekedar nimbrung berbicara, memberikan gagasan, maupun berbagi tanggapan dan kritik. Semua orang dari berbagai level dan kelompok membicarakan isu ini; dari para ahli sampai orang yang duduki santai di pinggir kali. Ada yang mengapresiasi isu ...
Read more 0

Islam Nusantara (2)

Neo Nusantara Map
Kebangsaan
Islam Nusantara memiliki distingsi tidak hanya dalam tradisi dan praktek keislaman yang kaya dan penuh nuansa, tetapi juga dalam kehidupan sosial, budaya dan politik. Karena itu, penyebutan Islam Nusantara dengan memandang praktik keagamaan adalah valid belaka. Memang terdapat kalangan ulama dan intelektual Muslim yang menganggap Islam hanyalah satu entitas; sama ...
Read more 0

Islam Nusantara adalah Keniscayaan

Islamnusantara
Kebangsaan
Sebagai sebuah doktrin Islam menyeru manusia untuk meyakini bahwa tiada tuhan selain Allah dan Muhammad adalah Rasulullah. Dalam hal doktrin ini, maka siapapun yang mengaku Islam harus setuju, tidak boleh ada model lain. Kalau ada model doktrin lain di luar itu, maka ia secara otomatis dinyatakan keluar dari Islam. Misalkan ...
Read more 0

Islam Nusantara (1)

ISNUS
Kebangsaan
‘Islam Nusantara’, istilah yang belakangan ini menemukan momentum popularitasnya, terutama setelah PBNU mengangkatnya menjadi tema Muktamar ke-33 NU di Jombang, Jawa Timur, pada 1-5 Agustus 2015. Tema itu persisnya berbunyi “Meneguhkan Islam Nusantara sebagai Peradaban Indonesia dan Dunia”. Istilah dan tema ini-terlepas beberapa hal problematik terkait-sangat relevan dan tepat waktu ...
Read more 0

Warisan Walisongo Untuk Muslim Indonesia (Bag 2)

42214577442212 O
Kebangsaan
Strategi lain yang dipandang para sejarawan cukup efektif dalam proses Islamisasi Jawa adalah dakwah politik. Dalam menjawab pertanyaan sarjana Amerika, Marshal Hodgon, pengarang buku “The Venture of Islam”, tentang proses Islamisasi di Jawa yang begitu berhasil sempurna, Mark Woodward dalam bukunya “Islam in Java: Normative Piety and Mysticism in the ...
Read more 0

Warisan Walisongo Untuk Muslim Indonesia (Bag 1)

Muslim Indonesia Di Belgia Berniat Bangun Masjid Rp6
Kebangsaan
Metode Dakwah Walisongo Jika ditanyakan, apa warisan terbesar Walisongo untuk Nusantara? Maka jawaban yang paling mudah dan kongkrit adalah metode dakwah mereka yang secara massif berhasil mengubah agama mayoritas masyarakat Jawa, Kalimantan, Sulawesi dan NTB.. Metode dakwah, gaya komunikasi dan budaya yang terbangun darinya itu belakangan menjadi ciri khas kaum ...
Read more 0

Pelajaran Toleransi Dari Anak-Anak

Sore itu anak saya yang baru kelas 3 SD, Ain, mendatangi saya dan bercerita tentang kejadian yang ia alami ketika sedang bermain dengan teman-temannya siang tadi. Ain memang biasa bercerita, dan saya selalu bersemangat mendengarkannya. Tetapi apa yang ia ceritakan sore itu benar-benar membuat saya terharu. Ain bercerita tentang percakapan ...
Read more 0