Rabu, 27 November, 2024
Informasi Damai
Damai

Damai

Rumah Ibadah Sarana Menyebarkan Narasi Kesejukan, Bukan Kebencian

Rumah Ibadah Sarana Menyebarkan Narasi Kesejukan, Bukan Kebencian
Editorial
Keberadaan rumah ibadah tidak hanya sebagai sarana aktifitas keagamaan, tetapi juga medium mempersatukan umat. Karena misi mempersatukan itulah, rumah ibadah harus dijadikan sarana menyebarkan narasi kesejukan dan perdamaian, bukan narasi kebencian dan perpecahan. Setidaknya ada dua fungsi pokok yang diemban rumah ibadah dalam aktifitas keagamaan. Masjid, misalnya, dikatakan sebagai Rumah Allah yang tidak boleh digunakan untuk kegiatan yang bertentangan dengan misi dan ajarannya. Dalam konteks inilah, masjid menjadi sarana penyelenggaran ...
Read more 1

Mudamudigital : Peningkatan Literasi Digital Dan Cegah Ujaran Kebencian

Mudamudigital : Peningkatan Literasi Digital Dan Cegah Ujaran Kebencian
Narasi
Kementrian Komunikasi dan Informatika mulai mengajak semua lapisan masyarakat untuk melek teknologi. Salah satu program yang dibuat oleh pemerintah adalah Mudamudigital. Program ini mengajak masyarakat untuk membangun literasi yang tinggi melalui sosial media. Mudamudigital merupakan wadah bagi masyarakat terutama generasi muda untuk membangun relasi dengan para ahli literasi digital Indonesia. Para peserta Mudamudigital dituntut dapat berinteraksi dengan para pakar sehingga dapat menyerap berbagai ilmu dan pengalaman dari mereka. Pengalaman ini ...
Read more 1

Pers : Pilar Kokoh Menangkal Ujaran Kebencian

Pers : Pilar Kokoh Menangkal Ujaran Kebencian
Narasi
Kehadiran media digital menjadikan informasi melimpah ruah tanpa batas. Hal ini bersamaan dengan berkembangnya aplikasi media sosial di telepon pintar. Tekhnologi semakin mempermudah untuk mendapatkan informasi dan berpendapat. Bahkan, kita bisa menghadirkan infomasi yang ada pada sekitar. Di sisi lain media sosial menyebabkan fenomena post Truth. Emosi dan keyakinan pribadi menjadi lebih berpengaruh dalam membentuk opini publik dengan fakta yang objektif. Terkadang opini publik lebih lantang daripada fakta yang ada. ...
Read more 1

Pers, Harapan Pembersih Sampah Informasi di Dunia Maya

Pers, Harapan Pembersih Sampah Informasi di Dunia Maya
Narasi
Politik, tema yang tidak akan pernah ada habisnya menjadi perbincangan di dunia maya. Narasi bernuansa politik tercecer di pelbagai platform media sosial (medsos). Narasi tersebut tidak hanya diproduksi oleh media arus utama, tetapi juga diproduksi oleh simpatisan yang sangat militan. Mereka memproduksi dan menyebarkan informasi yang mampu menuruti syahwat ego mereka, pun ketika berita yang didapat tersebut termasuk berita bohong (hoaks). Dampaknya, informasi yang berterbaran di tahun politik ini lebih ...
Read more 0

Pers Sehat, Negara Kuat dan Indonesia Jauh dari Hoaks

Narasi
Indonesia adalah negara dengan jumlah penduduk terbesar ke empat didunia setelah amerika serikat yaitu sekitar 265 juta jiwa. Sementara itu jumlah pengguna media sosial terutama facebook lebih dari setengah jumlah penduduk indonesia dan beberapa penelitian menyebutkan bahwa budaya bebagi melalui media sosial semekin mempercepat peredaran berita hoaks di indonesia. Munculnya beberapa webside penyebar berita hoaks didunia maya kadangkala menjadi acuan bagi nitizen untuk menyebarkan berita hoaks yang sengaja di viralkan ...
Read more 1

Mengembalikan Peran Pers dalam Merawat Narasi Pemersatu Bangsa

Narasi
Pers memang media strategis penting bagi masyarakat juga negara. pers memiliki fungsi sebagai penyedia informasi yang sesuai dengan fakta. pers juga memiliki peran sebagai media pendidikan, entertainment, juga memiliki fungsi kontrol sosial dalam masyarakat dan stabilitas negara. Tugas utama dunia pers yakni mencari, menulis dan menyiarkan informasi secara independen, detail dan terpercaya dengan mengesampingkan sikap primordial tentu akan mempengaruhi objektivitas dan kualitas berita yang profesional. Pada zaman globalisasi, fungsi pers ...
Read more 1

Idealisme Pers Tangkal Hoax dan Ujaran Kebencian

Narasi
Pers memiliki dua arti. Arti sempit dan arti luas. Dalam arti sempit pers hanya menujukan kepada media cetak berkala seperti, surat kabar, tabloid, dan majalah. Sedangkan arti pers yang luas tidak hanya berbentuk media cetak saja melainkan juga mencakup media elektronik auditif dan media elektronik audiovisual berkala seperti radio, televisi, film, dan media online internet. Pers dalam arti luas dapat disebut juga sebagai media massa. Mengutip dalam buku Jurnalistik Indonesia ...
Read more 2

Membumikan Pers Kebangsaan di Era Digital

Membumikan Pers Kebangsaan di Era Digital
Narasi
Informasi dan berita di media, terlebih di dunia maya seperti medsos seringkali diwarnai dengan hoax, ujaran kebencian, dan konflik atau pertentangan. Di tengah-tengah belenggu hegemoni global, berbagai bibit permusuhan yang disebarkan oleh jagat maya seperti hoax, ujaran kebencian, isu SARA atau konflik kedaerahan malah justru makin mengemuka. Ini tentu jangan dibiarkan begitu saja tanpa adanya upaya solusi dari bangsa kita sendiri yang selama ini menjunjung tinggi Bhinneka Tunggal Ika. Mungkin ...
Read more 0

Tantangan Pers dalam Kepungan Hoax di Media Sosial

Tantangan Pers dalam Kepungan Hoax di Media Sosial
Narasi
Sejak zaman dulu, pers memiliki peran penting dalam kehidupan umat manusia. Di masa Romawi kuno, Proses jurnalistik itu telah ada, namun belum secanggih saat ini. Cara yang dipergunakan di masa itu masih sangat sederhana, Julius Caesar misalnya, mengumpulkan orang-orang yang bersuara keras untuk bertieriak ditebing tinggi memberitahukan putusan-putusan istana terkait kebijakan yang telah disahkan oleh raja. Di masa kenabian juga terjadi demikian, Nabi Sulaiman yang dikenal mengerti bahasa hewan, memiliki ...
Read more 2

Citizen Journalism: Membantu Pers Melawan Hoax dan Ujaran Kebencian

Citizen Journalism: Membantu Pers Melawan Hoax dan Ujaran Kebencian
Narasi
Era digital –termasuk media soisal –mempengaruhi praktik jurnalisme. Pers dituntut update dan berlomba-lomba siapa paling cepat. Tujuannya, selain kalkulasi rating, like, komentar, dan sharing, juga pemenuhan biar tidak ditinggal oleh audiens. Akibatnya portal berita online pun menjamur. Dewan Pers (2017) menyebut, ada 1.755 situs berita. Menurut Menkominfo, Rudiantara (10/01/2018), total portal berita on-line di Indonesia ada sekitar 43.000, namun hanya 100 portal yang terverifikasi. Banyaknya portal online, apalagi sebagian besar ...
Read more 1