Rabu, 23 April, 2025
Informasi Damai
Damai

Damai

Geseng: Secarik Kisah Nusantara Tentang Bagaimana Menghadapi Badai Provokasi

Geseng: Secarik Kisah Nusantara Tentang Bagaimana Menghadapi Badai Provokasi
Narasi
Di antara para wali lainnya, barangkali Sunan Geseng adalah salah satu wali yang kisahnya mendekati kisah Sunan Kalijaga. Ada beberapa versi mengenai asal-usul sunan yang memiliki lebih dari satu makam ini. Selain di Kulonprogo, Purworejo, dan Tuban, makamnya juga terletak di kompleks Gunung Andong, Magelang. Salah satu versi mengisahkan bahwa Sunan Geseng merupakan orang ataupun keturunan orang Tionghoa yang bernama asli Gan Si Eng yang merupakan adik dari Gan Si ...
Read more 0

Pandemi, Provokasi dan Analisis Wacana Kritis

Pandemi, Provokasi dan Analisis Wacana Kritis
Narasi
Lebih dari sebulan kita menghadapi pandemic Covid-19. Lelah, bosan, dan khawatir campur aduk menjadi satu. Kita mengalami kelelahan psikis lantaran kecemasan menghadapi pandemi. Kita mulai bosan berdiam diri di rumah. Sebagai manusia, kita perlu berinteraksi fisik dengan orang lain, menikmati hiburan dan sejenisnya. Tidak hanya lelah psikis dan bosan, jauh di dalam hati kita juga pasti khawatir. Ada yang khawatir terjangkit virus, ada pula yang khawatir kehilangan pekerjaan. Pendek kata, ...
Read more 0

Islam Melawan Provokasi atau al-Tahrisy dalam Keseharian

Islam Melawan Provokasi atau al-Tahrisy dalam Keseharian
Narasi
Era merebaknya wabah pandemi Corona melahirkan beragam provokasi di masyarakat. Hal tersebut menjadikan kepanikan di kalangan masyarakat. Terutama mereka yang menjadi korban virus ini. Provokasi ini bisa saja menjadikan korban tidak diterima di masyarakat seperti upaya penggagalan penguburan di Ambarawa Semarang yang beraakhir dengan pemidanaan atas pelaku utamanya. Upaya tersebut merupakan peristiwa yang tidak harus terjadi apalagi yang akan di makamkan adalah mereka yang menjadi garda depan dalam penanganan covid-19. ...
Read more 0

Uzlah dari Provokasi di Tengah Pandemi Corona

Uzlah dari Provokasi di Tengah Pandemi Corona
Narasi
Penyebaran virus corona sampai hari ini belum menunjukkan penurunan. Angkanya terus saja naik seiring dengan semakin bertambahnya jumlah korban virus corona. Secara umum, sebagaimana dilansir Kompas.com, per tanggal 15 April 2020, jumlah kasus virus corona atau Covid-19 telah mencapai 1.991.275 kasus di seluruh dunia. Dari jumlah tersebut, sebanyak 467.074 pasien telah dinyatakan sembuh. Namun, jumlah korban jiwa telah mencapai 125.951. Adapun di Indonesia, kasus positif Covid-19 bertambah 282 kasus baru. ...
Read more 0

Provokasi dan Terapi Penyakit Hati di Masa Pandemi

Provokasi dan Terapi Penyakit Hati di Masa Pandemi
Narasi
Di tengah mewabahnya pandemi Covid-19, publik mendadak dikejutkan dengan sejumlah unggahan yang bernada provokatif di media sosial. Sekelompok atau oknum yang memanfaatkan masa pandemi ini ditengarai hendak menciptakan kekacauan massal dengan modus provokasi. Kita tentu sepakat bahwa hati nurani pelaku—penyebar, yang memproduksi—hoaks dan provokasi itu sesungguhnya dapat dikatakan sakit, karena sesungguhnya ia mengetahui perbuatannya itu buruk dan merugikan banyak orang, tetapi ia seolah tutup mata dan hati sehingga teteap saja ...
Read more 3

Jurus Agamawan dalam menghadapi Provokasi di tengah Pandemi

Jurus Agamawan dalam menghadapi Provokasi di tengah Pandemi
Narasi
Rasa cemas, takut dan khawatir menjadi bayang-bayang kita dalam satu bulan terakhir dalam menghadapi pandemi ini. Korban semakin banyak bertambah. Disisi lain, solusi atas pandemi ini belum ada kejelasan yang kongkrit yang berdampak pada aktivitas sosial kita, mulai dari kehilangan pekerjaan, pendampatan berkurang hingga aktivitas terganggu. Wabah berita hoaks dan provakasi menghiasi linimasa pemberitaan tekait pandemi ini. Kebijakan pemerintah yang mendorong pembatasan sosial, kurangi kerumunan mendorong krisis sosial. Mungkin, pada ...
Read more 0

Mewaspadai Framing Ramadhan dan Provokasi Kelompok Ekstrimis

Mewaspadai Framing Ramadhan dan Provokasi Kelompok Ekstrimis
Narasi
Sebentar lagi bulan suci Ramadan akan tiba. Di mana, seluruh masyarakat saling berbagi makanan untuk buka-sahur bersama-sama. Berangkat bersama ke masjid untuk menunaikan shalat Tarawih. Karena itu bagian dari jihad amaliah kita. Namun apa daya di tengah ujian dan cobaan ini. Kita harus melewati moment-moment tersebut untuk jihad kebaikan dan keselamatan banyak umat manusia yaitu berperang bersama-sama melawan covid-19. Kita adalah pejuang fi-sabilillah dalam berperang melawan covid-19 ini. Jangan biarkan ...
Read more 1

Mengenali Provokasi di Tengah Krisis Sosial Pandemi

Mengenali Provokasi di Tengah Krisis Sosial Pandemi
Narasi
Tidak terasa, sudah satu bulan kita disergap kekhawatiran dan ketakutan pandemi corona. Korban semakin banyak berjatuhan. Di sisi lain, anjuran ‘di rumah saja’ pun ditaati, meski dengan menahan rasa bosan, dan konsekuensi kehilangan pendapatan. Dalam perspektif psikologi, situasi pandemi memicu masyarakat secara massal untuk lebih reaktif. Di tengah pandemi, masyarakat juga rentan diprovokasi sehingga memunculkan sikap saling bermusuhan. Pemerintah secara serius menangani eskalasi penyebaran virus, memberikan pengobatan, screening, pemberian bantuan ...
Read more 1

Pandemi, Provokasi dan Kapitalisasi Ketakutan

Pandemi, Provokasi dan Kapitalisasi Ketakutan
Narasi
Format pemberitaan mengenai wabah Corona di Indonesia menjadi masalah tersendiri selain dari virus Corona itu sendiri. Tidak sedikit informasi mengenai Corona disertai dengan provokasi, hoax, rumor, dan opini yang tak bisa dipertanggungjawabkan. Mulai dari Corona adalah tentara Allah, Corona hanya seperti flu biasa, sampai viralnya berita di masyarakat tentang rumor telor penangkal Corona. Pemerintah sendiri sudah menyatakan bahwa ribuan hoax mengenai Corona dan masyarakat dihimbau agar tidak terprovokasi dan mudah ...
Read more 0

Menangkal Provokasi, Menyebar Kabar Gembira

Menangkal Provokasi, Menyebar Kabar Gembira
Narasi
“Yassiru wa la tu’assiru, bassyiru wa la tunaffiru, permudahlah jangan persulit, berilah kabar gembira, jangan membuat orang lari”Itulah kalimat perdana yang ditulis oleh Dr. KH. Malik Madany, M.A, waktu itu masih khatib ‘am PBNU dalam mata kuliah Tafsir Ahkam di UIN Sunan Kalijaga tahun 2014 silam. Ini bukan hanya prinsip beragama, lanjut beliau, tetapi ini adalah prinsip kehidupan dan kemanusiaan. Dalam kondisi apapun kita tidak boleh memprovokasi yang membuat orang ...
Read more 0