Konsep dunia virtual nyaris serupa dengan konsep khilafah al-Ardh. Sebuah konsep dunia tunggal yang menerabas lintas geografis dan budaya. sebuah dunia yang diatur oleh sistem komputerisasi dan teknologi informasi. Sebuah dunia interaksi tanpa jarak dan waktu. Di dunia ini, para warganya berasal dari seluruh penjuru bumi, dari beragam agama, etnik, budaya, kelamin, dan negara bebas bersapa ria, berkomentar, bahkan memaki sekalipun. Di dunia ini komunikasi nyaris bebas tanpa batas, kecuali ...
Read more 0 PMD
PMD Posts
Dalam sejarah Nusantara, Ormas memiliki peran aktif dalam menghimpun kekuatan massa sekaligus melakukan pendidikan terhadap umat yang diharapkan akan memperjuangkan prinsip Ormas tersebut. Tanpa keberadaannya, sulit mengatakan bahwa Islam di Indonesia bisa berkembang seperti sekarang ini. Buku ini menyebut empat Ormas yang menjadi Objek penelitian; Muhammadiyah, al-Irsyad, Persis, dan NU. Pemilihan keempat Ormas ini sebagai Ormas keagamaan yang dinilai berpengaruh terhadap perkembangan keislaman di Indonesia dilandasi beberapa hal. Pertama, Ormas-ormas ...
Read more 0 Catatan pengalaman mahasiswa Indonesia di Syiria Bagian 1 Saya tumbuh di lingkungan yang sama sedari kecil hingga dewasa. Lingkungan yang sangat kental tradisi, pemikiran, dan keyakinan Muhammadiyah. Hingga membentuk pola pikir, kebiasaan, dan setting pengetahuan saya mengenai dunia dengan perspektif lingkungan saya. Hingga kemudian saya terlempar jauh ke sekitar 10000 KM dari Indonesia. Di sebuah tempat yang sangat asing. Syria, sebuah negara di Asia, dekat dengan Turki, Libanon, Irak, dan ...
Read more 0 Surat Abasa dalam Alquran merekam teguran Allah kepada Nabi Muhammad karena beliau sempat menunjukkan muka masam pada Abdullah bin Ummi Maktum, seorang Muslim tuna netra. Marilah sejenak kita renungkan, mengapa Allah menegur keras Rasul, padahal Abdullah bin Umi Maktum sendiri tidak bisa melihat wajah Rasul yang sedang bermuka masam? Berdasarkan Mafhum Muwafaqah (penunjukan lafadz terhadap adanya sebuah hukum yang tidak disebutkan dalam suatu nash sesuai dengan bunyi {manthuq} lafadz tersebut), ...
Read more 0 “Mukmin sejati adalah yang bisa menjaga keselamatan orang lain, baik darah maupun hartanya”. (HR. Al-Tirmidzi). Benarkan Islam agama yang toleran? Pertanyaan ini muncul menyusul lahirnya faham-faham agama yang cendrung mengumbar unsur kekerasan, sebut saja gerakan radikal teroris ISIS. Rasanya toleransi semakin sesak dan kehabisan nafas untuk dibumikan dalam suasana harmonis dan penuh perdamaaian dalam ragam keyakinan. Lalu apa makna toleransi itu sendiri? Dalam bahasa Yunani, toleransi disebut dengan istilah “sophrosyne” ...
Read more 0 Apa yang terbetik di benak pembaca saat disebut nama Syiria? Boleh jadi jawabnya beragam. Mulai dari Bashar Al Asad, Islam, Kristen Ortodoks, Syiah, atau bahkan ISIS. Sayangnya, ingatan pada ISIS –berikut aksi kekerasan yang diakibatkannya- menjadi dominan bersarang di kepala. Gambaran tersebut tidak sepenuhnya salah lantaran negeri ini kini dirundung duka akibat keberadaan ISIS. Tak hanya itu, negeri-negeri belahan benua lain pun ikut merasa risau lantaran propaganda kekerasan kelompok radikal ...
Read more 0 Iklim politik dunia Arab selalu panas. Transisi kekuasaan dari seorang Khalifah, Sulthan, maupun dari dinasti ke dinasti lain nyaris tak pernah berjalan mulus. Konflik yang melibatkan elit tertentu maupun yang memanfaatkan mobilisasi massa terus mewarnai sejarah. Bahkan, konflik itu langsung terasa sesaat setelah meninggalnya Muhammad, panutan mereka. Konflik peralihan dinasti pertama kali terjadi saat Khalifah keempat sepeninggal Muhammad, Ali bin Abi Thalib. Muawiyah sang pendiri dinasti Umayyah kala itu menjabat ...
Read more 0 Timur Tengah atau Arab yang pernah menjadi episentrum peradaban Islam dan Dunia kini terlihat “kacau”. Konflik internal maupun eksternal tak kunjung reda di jazirah yang kini terbelah menjadi 16 negara. Perselisihan telah eksis sejak 14 abad silam. Berawal sebatas tribalisme hingga konflik aliran dan agama, bara api terus menyala sepanas terik Matahari yang memayungi padang pasir. Sebelum terkonsolidasi dalam payung agama (Islam), strata hukum dan sosial dibangun berdasar sistem tribalisme. ...
Read more 0 Memelihara janggut dan tersenyum sama-sama sunnah rasul, maka beruntunglah orang-orang yang Allah beri karunia janggut. Tanpa perlu bersusah payah, selain hanya cukup menahan diri untuk tidak mencukurnya, orang-orang tersebut akan memiliki janggut yang tumbuh lebat. Semakin tebal dan panjang janggutnya, semakin afdhal ia menjalankan sunnah-nya. Sunnah memelihara janggut nyaris tak memerlukan usaha yang keras (kecuali untuk orang-orang yang harus menggunakan obat penumbuh bulu). Berbeda dengan memelihara janggut, senyum adalah sunah ...
Read more 1