Minggu, 24 November, 2024
Informasi Damai
Damai

Damai

Mampukah Indonesia Keluar dari Virus Corona dan Virus Radikalisme?

Mampukah Indonesia Keluar dari Virus Corona dan Virus Radikalisme?
Narasi
Di tengah pandemi virus covid-19 yang terjadi saat ini, banyak masyarakat dengan penuh rasa panik mudah termakan kabar tidak benar. Selain itu, ada beberapa kelompok, termasuk kelompok radikal yang menunggangi isu ini dengan berbagai perspektif dan propaganda. Tegasnya, kelompok radikal memakai isu ini untuk kepentingan menarasikan virus dalam kepentingan mereka. Sejatinya apabila dipahami sesungguhnya penyebaran virus ini memiliki berbagai aspek tidak hanya aspek kesehatan. Justru kesehatan mental dan sosial penting ...
Read more 0

Menghalau Radikalisme Melalui Literasi Media

Menghalau Radikalisme Melalui Literasi Media
Narasi
Perkembangan paham radikalisme keagamaan semakin massif dan meningkat seiring dengan laju globalisasi yang dapat dengan mudah tersebar melalui media sosial. Situasi buruk ini didukung oleh ragam momentum yang meletupkan paham radikalisme keagamaan, seperti pemilihan kepala daerah (termasuk pula pemilihan presiden dan wakil presiden) yang mengarusutamakan sentimen agama, bullying terhadap kelompok minoritas, penolakan terhadap Pancasila sebagai ideologi negara, dan lain sebagainya. Fenomena tersebut sejalan dengan hasil studi Martin van Bruinessen (2013) ...
Read more 0

Indonesia Bermartabat dengan Membersihkan Virus Radikalisme

Indonesia Bermartabat dengan Membersihkan Virus Radikalisme
Narasi
Perjuangan seutuhnya membangun bangsa Indonesia tercinta harus ditegakkan dalam semua impian dan cita-cita warga bangsa. Dari cita-cita itu lahirlah serangkaian gerak perjuangan untuk mewujudkan masa depan Indonesia yang maju dan bermartabat. Para pendiri bangsa sudah mengorbankan darah, nyawa, harta dan semuanya untuk anak cucu warga bangsa sepanjang masa. Mereka ingin Indonesia masa depan menjadi rumah bersama yang nyaman, damai dan bahagia. Indonesia bermartabat adalah impian dan cita-cita yang telah nyata ...
Read more 0

Memberantas Zona Merah Radikalisme di Indonesia

Memberantas Zona Merah Radikalisme di Indonesia
Narasi
Ideologi Pancasila saat ini menghadapi cobaan yang bertubi tubi terutama dalam melawan ideologi khilafah. Ancaman itu muncul seiring dengan adanya keinginan kelompok tertentu yang ingin mendirikan sistem pemerintahan khilafah yang mulai masuk ke dalam daerah abangan yang belum kuat religinya, Indonesia mau dijadikan negara Islam. Padahal, dalam sejarah filosofis berdirinya NKRI ini sudah mengakodamasi banyak agama seperti Islam, Kristen Katolik, Kristen Protestan, Hindu, Budha dan Konghucu serta aliran kepercayaan lainnya. ...
Read more 0

Mewujudkan Zona Hijau Radikalisme di Dunia Maya

Mewujudkan Zona Hijau Radikalisme di Dunia Maya
Narasi
Adalah sebuah fakta yang tidak terbantahkan bahwa dunia maya telah menjadi lahan subur bagi bersemi dan tumbuh suburnya paham radikalisme terutama yang berbalut isu agama. karakterisitik dunia maya, apalagi media sosial yang terbuka, bebas dan dinamis memungkinkan ideologi radikal direproduksi dan didistribusikan oleh para penyokongnya. Dunia maya ibarat seperti dunia antah berantah dimana semua ideologi dan pemikiran dikontestasikan secara brutal tanpa mengindahkan mekanisme sosial apalagi etika. Dunia maya seolah-olah tidak ...
Read more 0

Delusi Akar Radikalisme Agama

Delusi Akar Radikalisme Agama
Narasi
Jika radikal berarti kembali ke akar (radix). Radikalisme berarti suatu paham untuk kembali ke akar. Maka akar dari seluruh agama sesungguhnya adalah kasih-sayang. Tetapi bagaimana sekarang bisa berubah potensi menjadi kekerasan. Maka adanya fenomena kekerasan yang mengatasnamakan agama itu tegak bukan berdasarkan akar historis agama atau bahkan fenomena yang bersifat agamis. Tetapi delusi yang mereka bangun adalah kisah-kisah “teknis” politik tentang “penaklukan” “kejayaan” dan “Penguasaan” yang masih dijadikan framing kebenaran ...
Read more 0

Perempuan dan Radikalisme

Ketika Perempuan Jadi Teroris
Narasi
Perempuan dan radikalisme memang tampak menjadi sorotan saya untuk menulis realitas perempuan dan harapan semu yang terselip dari praktik kekerasan berbasis agama, yang kebanyakan perempuan menjadi pengantin bom bunuh diri. Kasus-kasus kekerasan yang mengatasnamakan agama dengan dalih “Hijrah” yang saya kira sebagai jalan pintas untuk memanfaatkan perempuan sebagai umpan di balik pikirannya yang mudah berubah dan gampang menggunakan perasaan tanpa memikirkan kembali efek buruk yang akan terjadi dibalik itu semua. ...
Read more 0

Islam Kasunanan dan Kerja Intelektual

Islam Kasunanan dan Kerja Intelektual
Narasi
Aksi pendukung khilafah tak boleh disepelekan. Gerakan mereka terbilang rapi lewat film maupun media sosial. Fakta sejarah lokal berpeluang dipelintir demi memuluskan misi senyapnya. Narasi historis dibumbui dengan imajinasi yang berlebihan dan tak mendasar. Kota Solo, misalnya, menjadi medan kontestasi. Kampung halaman Presiden Jokowi ini kemarin kembali menjadi sorotan nasional lantaran mencuat tindakan intoleransi oleh ormas hingga mengakibatkan anggota keluarga habib di Pasar Kliwon babak belur. Di perut Kota Bengawan, ...
Read more 0

Strategi Keluar dari Zona Merah Radikalisme

Strategi Keluar dari Zona Merah Radikalisme
Narasi
Virus radikalisme dan segala turunannya tidak kalah berbahayanya dari virus Corona. Jika yang terakhir bisa merusak imunitas individual, maka yang pertama bisa menghancurkan imunitas sosial. Relasi sosial, harmoni masyarakat, dan keguyuban sesama anak bangsa bisa hancur akibat dari infiltrasi dari virus radikalisme. Tidak berlebihan –dalam tataran sosial – radikalisme adalah pengahalang paling besar dalam mewujudkan masyarakat madani, terbuka, dan berbudaya. Radikalisme bisa mempengaruhi keyakinan, sikap, dan terlebih-lebih tindakan. Dengan ...
Read more 0

Radikalisme dan Hiruk-Pikuk Politik

Radikalisme dan Hiruk-Pikuk Politik
Narasi
Sejak 2014 radikalisme di Indonesia seperti sudah terpola. Dan pola ini sebenarnya senantiasa berulang. Momen-momen politik menjadi ruang dimana radikalisme, yang sebermulanya laiknya potongan peristiwa yang berserak, menemukan bentuk tegasnya. Taruhlah menjelang pilkada Jakarta dimana isu-isu agama menjadi santapan sehari-hari di Indonesia, mulai dari kasus penodaan agama, mobilisasi massa yang berlatar isu identitas, gerakan-gerakan keagamaan yang bersifat histeris dan neurosis, begitu momen politik tiba semua potongan peristiwa itu seperti menyatu ...
Read more 0