Jumat, 26 April, 2024
Informasi Damai
Archives by: Siti Nurul Hidayah

Siti Nurul Hidayah

0 comments

Siti Nurul Hidayah Posts

Meneguhkan Soliditas Kebangsaan di Tengah Arus Provokasi yang Memecah Belah Bangsa

Meneguhkan Soliditas Kebangsaan di Tengah Arus Provokasi yang Memecah Belah Bangsa
Narasi
Indonesia sebagai negara besar adalah fakta yang tidak terbantahkan. Negeri ini dikenal kaya akan sumber daya alamnya. Belum lagi besarnya jumlah penduduk yang secara ekonomi merupakan pangsa pasar yang menggiurkan. Indonesia juga dikenal memiliki wilayah perairan laut yang kaya dan juga strategis. Dalam sebuah pidatonya, Presiden Joko Widodo mengatakan bahwa di forum-forum dunia seperti G20 bahkan G7, Indonesia adalah negara besar, alias bukan kaleng-kaleng. Untuk meneguhkan kebesaran itu, saban kali ...
Read more 0

Desa Siaga; Sinergi Pemerintah dan Masyarakat Mewujudkan Ketahanan Sipil di Akar Rumput

Desa Siaga; Sinergi Pemerintah dan Masyarakat Mewujudkan Ketahanan Sipil di Akar Rumput
Narasi
Dalam konteks fenomena terorisme dan ekstremisme, kelompok masyarakat di level akar rumput ini bisa menempati beragam peran atau posisi. Pertama, masyarakat akar rumput bisa menjadia aktor atau pelaku aksi teror. Seperti kita tahu, banyak pelaku teror yang berasal dari kalangan masyarakat sipil biasa. Kedua, masyarakat sipil juga bisa menjadi korban dari tindakan teror dan kekerasan yang mengatasnamakan agama. Sejauh ini, aksi teror atau kekerasan yang dilakukan kaum ektremis justru lebih ...
Read more 0

Bagaimana Perempuan Berperan dalam Edukasi Damai di Media Digital?

Bagaimana Perempuan Berperan dalam Edukasi Damai di Media Digital? 
Narasi
Salah satu kelompok terbesar pengguna media sosial adalah perempuan. Laporan dari lembaga riset Napoleon Cat pada tahun 2021 menyebutkan bahwa jumlah pengguna Instagram di Indonesia 56 persennya merupakan perempuan. Sedangkan sisanya yakni 44 persen merupakan laki-laki. Data yang kurang lebih sama juga tampak pada pengguna aplikasi TikTok. Mayoritas pengguna aplikasi asal negara Tirai Bambu itu adalah perempuan dari ragam usia. Mulai dari anak-anak, remaja, muda, dewasa, hingga lansia. Profil pengguna ...
Read more 0

Mengoreksi Doktrin Jihad ala ISIS di Kalangan Kelas Menengah Muslim

Mengoreksi Doktrin Jihad ala ISIS di Kalangan Kelas Menengah Muslim
Keagamaan
Jika diamati, ada setidaknya dua ciri khas pelaku atau jaringan terorisme yang terbongkar selama kurun waktu beberapa tahun terakhir. Ciri pertama adalah biasanya mereka berasal dari kelompok kelas menengah muslim urban. Secara profil, mereka sebenarnya tidak cocok menjadi teroris. Dengan latar belakang pendidikan tinggi, ekonomi mapan, dan gaya hidup yang adaptif pada modernitas, kelas menengah rasa-rasanya tidak cocok menjadi seorang teroris. Namun, fakta justru menunjukkan sebaliknya. Mayoritas teroris hari ini ...
Read more 0

78 Tahun NKRI; Memaknai Kemerdekaan ala Generasi Z

78 Tahun NKRI; Memaknai Kemerdekaan ala Generasi Z
Narasi
Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus kembali datang. Suasana semarak menghiasi kota sampai pelosok desa. Bendera merah putih berkibar di segala penjuru. Umbul-umbul berkibar sepanjang jalan. Sebuah momen seremonial yang senantiasa ditunggu masyarakat. Tahun ini, peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-78 mengusung tema “Terus Melaju, Untuk Indonesia Maju”. Sebuah tema yang relevan dengan agenda jangka panjang bangsa yakni mewujudkan Indonesia emas di tahun 2045. Tepat di usia Indoensia yang menginjak satu ...
Read more 0

Bagaimana Mereduksi Kerentanan Kaum Muda dan Perempuan Terhadap Radikalisasi Online?

Bagaimana Mereduksi Kerentanan Kaum Muda dan Perempuan Terhadap Radikalisasi Online?
Narasi
Dengan menjamurnya paham radikal-ekstrem di dunia maya, pada dasarnya tidak ada satu pun individu yang bisa dikatakan kebal dari pengaruhnya. Namun, jika ditilik dari sisi statistik, kaum muda dan perempuan merupakan dua kelompok yang paling rentan terpapar virus radikalisme online. Kerentanan anak muda pada fenomena radikalisasi online bisa ditelaah dari beragam sisi pembacaan. Dari sisi psikologis, anak muda memang tengah ada dalam fase pencarian jati diri. Termasuk dalam hal keagamaan. ...
Read more 0

Meneguhkan Peran BNPT di tengah Tantangan Bonus Demografi dan Agenda Indonesia Emas 2045

Meneguhkan Peran BNPT di tengah Tantangan Bonus Demografi dan Agenda Indonesia Emas 2045
Narasi
Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) berulang tahun ke-13 pada tanggal 16 Juli lalu. Memasuki usianya yang ke-13, keberadaan BNPT sebagai leading sector penaggulangan terorisme ini sempat mendapat gugatan oleh sebagian kalangan. Muncul suara sumir yang menyebut bahwa BNPT hanya menghamburkan anggaran negara karena minimnya peran dan fungsi yang bisa dimainkan. Bahkan, ada suara-saura yang menuntut lembaga ini dibubarkan saja. Suara ini semakin kencang bergaung manakala muncul data yang menyebutkan bahwa ...
Read more 0

Hijrah, Konsep Ummah, dan Masyarakat Madani

Keagamaan
Hijrah Rasulullah dari Mekkah ke Yatsrib bukanlah kejadian impulsif yang direncakan dan dilakukan dalam semalam. Melainkan sudah direncanakan sejak jauh hari. Relasi antara Rasulullah dan Yatsrib sendiri terjadi manakala ada sejumlah orang yang berasal dari kota tersebut menyatakan masuk Islam dan berbaiat langsung di depan Nabi Muhammad Saw. Ini artinya patut dipahami bahwa hijrah Rasulullah ke Yatsrib merupakan bagian dari skenario dakwah Islam. Maka, ketika Rasulullah sampai ke Yatrib, ia ...
Read more 0

Polemik Al Zaytun dan Urgensi Menetapkan NII Sebagai Organisasi Teroris

Polemik Al Zaytun dan Urgensi Menetapkan NII Sebagai Organisasi Teroris
Narasi
Polemik terkait Pondok Pesantren Al Zaytun itu terbilang kompleks. Bermula dari merebaknya kontroversi praktik peribadatan di internal ponpes sampai pernyataan petinggi ponpes Panji Gumilang yang berkali-kali menuai kontroversi. Kini, persoalan merembet ke arah dugaan bahwa ponpes tersebut merupakan markas alias sarang gerakan Negara Islam Indonesia Komandemen Wilayah 9 atau kerap disebut NII KW 9. Belum lagi dugaan adanya transaksi mencurigakan di akun rekening Panji Gumilang yang konon jumlahnya mencapai triliunan ...
Read more 0

Spirit (Pasca) Haji; Menjaga Perdamaian dan Persatuan Bangsa di Tahun Politik

Spirit (Pasca) Haji; Menjaga Perdamaian dan Persatuan Bangsa di Tahun Politik
Narasi
Puncak ibadah haji, yakni wukuf di Arafah telah berlalu. Tiba saat-saat jelang berakhirnya prosesi ibadah haji tahun 1444 Hijriah ini. Jutaan jamaah haji dari beragam negara dan bangsa pulang ke asalnya. Tidak terkecuali jamaah haji asal Indonesia. Tanpa bermaksud mendeskreditkan Jamaan haji asal negara lain, kiranya harus diakui bahwa menjadi haji di Indonesia adalah sebuah keistimewaan alias previlese. Bagaimana tidak. Untuk bisa berhaji (reguler), umat Islam Indonesia saat ini harus ...
Read more 0