Selasa, 22 April, 2025
Informasi Damai
Damai

Damai

Generasi Millenial, Paham Radikal dan Duta Moderasi

Generasi Millenial, Paham Radikal dan Duta Moderasi
Narasi
Generasi muda (millenial) memiliki posisi strategis. Jika digambarkan dalam sebuah piramida, maka posisi pemuda berada di tengah: di atas para penguasa (pemerintah) dan di bawah bersama rakyat jelata. Dalam banyak literatur, generasi muda disebut sebagai agent social of change dan lain sebagainya. Begitu penting peran dan kontribusi generasi muda itu bagi keberlangsungan kehidupan bangsa dan negara ini, sehingga tak berlebihan jika sebagian besar rakyat dan umat ini berharap banyak akan ...
Read more 0

Mengenalkan Islam Rahmat untuk Generasi Milenial

Mengenalkan Islam Rahmat untuk Generasi Milenial
Narasi
Kemajuan teknologi dan informasi terutama perkembangan internet telah merubah berbagai aspek kehidupan. Pola konsumsi informasi dan komunikasi mengalami pergeseran dari cari yang konvensional menuju metode digital. Generasi muda atau sering pula disebut generasi milenial merupakan penduduk mayoritas dalam menikmati perubahan tersebut. Generasi milenial banyak menyandarkan berbagai kebutuhan informasi kesehariannya mulai dari cara belajar, memasak, berteman hingga cara memahami agama dari dunia maya. Pencarian tentang narasi keagamaan juga mudah didapatkan dari ...
Read more 0

Peran Dai Milenial 4.0 Mengeliminasi Kelas-Kelas Online Radikalisme

Peran Dai Milenial 4.0 Mengeliminasi Kelas-Kelas Online Radikalisme
Narasi
Telah kita ketahui bersama bahwa dai milenial sangat identik dengan media sosial. Hal ini tentunya sangat strategis untuk menggebuk kehadiran kelas-kelas online radikalisme di dunia maya. Apalagi, seiring gelombang pandemi Covid-19, pergerakan oknum penebar virus radikalisme dan takfirisme justru kian masif di ruang-ruang virtual. Karenanya, penting digencarkan berbagai program menanamkan moderasi Islam dan nilai-nilai Pancasila baik oleh elemen instansi kementerian agama, tokoh-tokoh agama, maupun organisasi keagamaan, terlebih dai milenial moderat ...
Read more 0

Dakwah Moderasi, Menangkal Radikalisme Online Saat Pandemi

Dakwah Moderasi, Menangkal Radikalisme Online Saat Pandemi
Narasi
Pandemi memaksa manusia untuk memindah basis aktivitasnya dari yang semula offline menjadi online. Saat pandemi, semua lini dan sektor kehidupan hampir semua memanfaatkan media daring. Situasi ini ternyata juga dimanfaatkan oleh para pengusung khilafah, pengasong radikalisme agama, untuk semaksimal mungkin memasarkan ideologi, doktrin, dan kepentingan mereka. Bandan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menyebut, bahwa selama wabah Corona ini propaganda radikalisme semakin meningkat, serta perekrutan anggota untuk dijadikan anggota teroris tidak berhenti ...
Read more 0

Pancasila dan Kamuflase Berislam di Tengah Ambang Radikalisme

Pancasila dan Kamuflase Berislam di Tengah Ambang Radikalisme
Narasi
Islam sebagai agama wahyu yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW sejatinya memiliki orientasi di dalam menciptakan tatanan umat manusia yang lebih adil, berakhlak, dan menjaga kemanusiaan. Karena Nabi memang diutus untuk memperbaiki etika umat manusia. Tentu keselarasan antara unsur perintah dan esensi yang diperintahkan menjadi substansi kebenaran untuk kita amini. Bahwa Islam seyogianya bukan agama yang melahirkan “preman” yang wataknya Sak-karepe-dewe. Bawa pentungan, takbir dibarengi kekejaman dan menginginkan kekuasaan lalu ...
Read more 0

Cara Kelompok Pendukung Khilafah Menggempur Pancasila

Cara Kelompok Pendukung Khilafah Menggempur Pancasila
Narasi
Sebagai dasar, ideologi, pilar, dan pandangan filosofis berbangsa dan bernegara, Pancasila kerap digoyahkan dan berusaha digantikan oleh ideologi-ideologi impor-transnasional seperti komunisme, liberalisme dan khilafah. Ideologi-ideologi tersebut, secara historis memang hendak mengisi dan menakhkodai jalannya sistem berbangsa dan bernegara, namun semua itu pada ujungya akan sia-sia. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor, diantaranya: bahwa Pancasila paling tepat dengan watak/karakter masyarakat Indonesia yang beragam namun tetap menjunjung tinggi persatuan dan persaudaraan (Kymlica, ...
Read more 0

Ekstremisme Agama, Islam Rahmah dan “Civil Society”

Ekstremisme Agama, Islam Rahmah dan “Civil Society”
Narasi
Selama pandemi Covid-19, setidaknya telah terjadi dua kali aksi teror menyasar anggota Polisi. Aksi pertama terjadi di Kantor Polsek Daha Selatan, Kalimantan Selatan yang menewaskan satu anggota polisi dan melukai satu anggota lainnya. belakangan diketahui pelaku merupakan anggota Jamaah Ansharud Daulah (JAD), ormas radikal yang berafiliasi dengan ISIS. Aksi teror kedua terjadi Minggu (21/06) lalu di Karanganyar Jawa Tengah. Rombongan polisi yang tengah melakukan susur gunung diserang orang tidak dikenal. ...
Read more 0

Pancasila, Radikalisme dan “Maqasyid Syariah”

Pancasila, Radikalisme dan “Maqasyid Syariah”
Narasi
Relasi agama dan negara ialah isu yang tidak habis diperbincangkan di kalangan umat Islam. Bagi kalangan moderat, isu ini barangkali telah usai dengan disahkannya NKRI dan Pancasila. Namun, tidak demikian bagi kaum konservatif. Mereka meyakinim, celah untuk menerapkan syariah dan mendirikan khilafah di Indonesia masih terbuka. Keyakinan tampak dalam santernya propaganda khilafah di dunia maya belakangan ini. Selama pandemi Covid-19, ruang publik virtual kita diwarnai oleh tanda pagar yang mempromosikan ...
Read more 0

Rekonsiliasi Islam dan Pancasila

Rekonsiliasi Islam dan Pancasila
Narasi
Adalah suatu fakta, Islam pernah dihadapkan-hadapkan dengan Pancasila. Sikap antagonis Islam terhadap Pancasila bisa dilihat dari awal kelahiran Pancasila, keinginan agar Islam jadi dasar negara, penolakan penghapusan “tujuh kata”, perdebatan di Majelis Konstituante, sampai keinginan untuk menghidupkan kembali Piagam Jakarta. Puncaknya adalah gerakan DI/TII Kartosoewirjo yang secara terang-terangan anti terhadap Pancasila, dan dianggap sebagai musuh negara. DI/TII memang sudah mati, tetapi anak-anak ideologisnya masih tetap menganggap Pancasila sebagai musuh agama. ...
Read more 0

Upaya Kaum Radikalis Membenturkan Pancasila dan Ayat Hakimiyah

Upaya Kaum Radikalis Membenturkan Pancasila dan Ayat Hakimiyah
Narasi
Tulisan ini akan dimulai dengan pertanyaan dasar, di manakah muara benturan antara Pancasila dan paham Islam yang diyakini kaum radikalis Islam? benturan-benturan ditandai dengan ungkapan seperti “Pancasila bukan dasar Islam”, “berhukum itu pada al-Qur’an bukan pada KUHP”, dan “negara berdasar Pancasila adalah negara thaghut”. Benarkah yang saling berhadapan adalah Pancasila dan Islam. Atau sebenarnya, yang saling berhadapan adalah Pancasila dan paham sebagian orang yang diklaim Islam seutuhnya? Kalau memang yang ...
Read more 0