Jumat, 22 November, 2024
Informasi Damai
Narasi

Narasi

Keramahtamahan dan Pancasila sebagai Dasar untuk Menghentikan Sikap Intoleran Umat Kristen di Indonesia

Keramahtamahan dan Pancasila sebagai Dasar untuk Menghentikan Sikap Intoleran Umat Kristen di Indonesia
Narasi
25 September 2024, kita digemparkan dengan kasus seorang Aparat Sipil Negara di Bekasi yang melarang tetangganya beribadah. Sang ASN tersebut kemudian menerima kecaman dan kritik dari berbagai pihak termasuk wali kota Bekasi. Dilansir oleh berbagai berita nasional seperti Kompas, CNN, dan Sindo, sang ASN tersebut kemudian meminta maaf atas kesalahannya ...
Read more 0

Melawan Fanatisme dari Akar: Pentingnya Pendidikan Inklusif Sejak Usia Dini

Melawan Fanatisme dari Akar: Pentingnya Pendidikan Inklusif Sejak Usia Dini
Narasi
Fanatisme agama kini menjadi tantangan global yang signifikan, terutama dengan kemajuan pesat teknologi dan konektivitas antarnegara. Melalui media sosial dan internet, penyebaran ideologi ekstrem menjadi lebih mudah dan cepat, memungkinkan kelompok fanatik menjangkau audiens yang lebih luas. Sementara globalisasi dan mobilitas manusia meningkatkan interaksi lintas budaya dan agama, hal ini ...
Read more 0

Sisi Lain Nasionalisme yang Dirayakan Secara Berlebihan

Sisi Lain Nasionalisme yang Dirayakan Secara Berlebihan
Narasi
Nasionalisme melahirkan adanya rasa memiliki karena merasa sebagai sebuah bagian dari suatu bangsa. Rasa memiliki ini mampu memperkokoh persatuan di dalam suatu negara. Nasionalisme juga berdampak besar terhadap perkembangan kesenian, olahraga, literatur, bahasa, dan aspek-aspek lainnya dalam sebuah lanskap kebudayaan. Aspek-aspek tersebut merupakan cerminan dari identitas yang dimiliki oleh suatu ...
Read more 0

Relasi Pancasila dengan Islam: Kesesuaian Nilai dan Ajaran

Pancasila, sebagai dasar negara Indonesia, merupakan hasil dari proses panjang yang melibatkan berbagai elemen bangsa. Sebagai ideologi, Pancasila mencerminkan konsensus bersama yang merangkum beragam pandangan masyarakat Indonesia, termasuk Islam sebagai agama mayoritas. Namun, muncul pertanyaan mendasar: Apakah nilai-nilai Pancasila sejalan dengan ajaran Islam? Dalam konteks Indonesia yang mayoritas penduduknya beragama ...
Read more 0

Rekontekstualisasi Kesaktian Pancasila dalam Mengharmonisasi Ruang Digital

Rekontekstualisasi Kesaktian Pancasila dalam Mengharmonisasi Ruang Digital
Narasi
Di era yang semakin terseret ke pusaran digital, kita menyaksikan lanskap yang terbentuk dari percakapan tanpa akhir. Saling silang pendapat, narasi yang tak jarang berbalut kebencian, serta ketegangan identitas yang terus mengeras dalam ruang maya. Di tengah hiruk-pikuk ini, Pancasila—yang kerap digambarkan sakti—seakan terdengar sayup. Tak bisa tidak, pertanyaan muncul: ...
Read more 0

Kenapa Terganggu dengan Ibadah Orang Lain? Refleksi Arogansi Mayoritas yang Tersirat

Kenapa Terganggu dengan Ibadah Orang Lain? Refleksi Arogansi Mayoritas yang Tersirat
Narasi
Fenomena merasa terganggu dengan ibadah orang lain di ruang publik sering kali muncul dalam masyarakat yang plural. Hal ini bukanlah semata persoalan kebisingan atau gangguan fisik, namun melibatkan dimensi psikologis dan sosial yang lebih mendalam. Secara fenomenologis, kita dapat memahami bahwa ada lapisan pengalaman yang lebih luas yang melibatkan persepsi ...
Read more 0

Menjaga Sakralitas Simbol Agama di Tengah Ancaman Terorisme

Menjaga Sakralitas Simbol Agama di Tengah Ancaman Terorisme
Narasi
Sakralitas simbol-simbol agama di ruang publik merupakan salah satu aspek penting yang harus dijaga dalam kehidupan bermasyarakat, khususnya di Indonesia yang dikenal dengan keberagaman agama dan keyakinan. Sayangnya, di tengah upaya menjaga keharmonisan, ancaman terorisme sering kali memanfaatkan simbol-simbol agama sebagai alat pembenaran tindakan kekerasan dan radikalisme. Di Indonesia, fenomena ...
Read more 0

Merawat Hak Konstitusional dan Tanggung Jawab Sosial dalam Kehidupan Plural

Merawat Hak Konstitusional dan Tanggung Jawab Sosial dalam Kehidupan Plural
Narasi
Indonesia adalah negara yang dibangun di atas prinsip keberagaman, baik dari segi etnis, budaya, maupun agama. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika menjadi fondasi kebangsaan yang kuat, memastikan bahwa di tengah perbedaan, persatuan tetap menjadi prioritas. Salah satu hak fundamental yang dijamin oleh konstitusi Indonesia adalah kebebasan beragama. Setiap warga negara berhak ...
Read more 0

Mencela Ajaran Agama Lain adalah Perilaku Tercela

Mencela Ajaran Agama Lain adalah Perilaku Tercela
Narasi
Dalam Islam, berdakwah dengan lemah lembut bukan hanya tentang berbicara dengan suara pelan atau menyampaikan pesan dengan humor dan menghibur. Lebih dari itu, dakwah harus mengedepankan prinsip untuk tidak menyakiti perasaan pemeluk agama lain. Prinsip dakwah yang diajarkan oleh Islam tercermin dalam firman Allah: “Serulah manusia kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah ...
Read more 0

Pra Syarat Dialog Lintas Agama untuk Mewujudkan Kerukunan

Pra Syarat Dialog Lintas Agama untuk Mewujudkan Kerukunan
Narasi
Indonesia, sebagai negara yang kaya akan keragaman budaya dan keagamaan, berdiri di persimpangan yang membutuhkan pemeliharaan harmoni sosial secara berkelanjutan. Dalam konteks multikultural yang kompleks ini, dialog lintas agama tidak hanya menjadi sebuah kebutuhan, tetapi juga sebuah strategi vital untuk memperkuat tali persaudaraan antar warga negara dengan latar belakang kepercayaan ...
Read more 0