Menjelang Pilkada 2024, suasana politik di Indonesia kembali memanas. Ketidaksepahaman antara pemerintah dan masyarakat dalam peraturan Pilkada, terutama yang menyangkut perubahan aturan main serta tuduhan adanya praktik ketidakadilan, telah memicu gelombang demonstrasi di berbagai daerah. Demonstrasi ini, yang pada awalnya bertujuan untuk menyuarakan aspirasi dan kritik terhadap kebijakan yang dianggap ...
Read more 0 Demonstrasi merupakan salah satu bentuk ekspresi demokrasi yang sah di Indonesia. Sebagai negara yang menjunjung tinggi kebebasan berpendapat, aksi protes dan unjuk rasa menjadi sarana bagi masyarakat untuk menyampaikan aspirasi dan tuntutan kepada pemerintah atau pihak terkait. Dalam sejarah bangsa ini, demonstrasi telah menjadi alat penting dalam memperjuangkan berbagai perubahan ...
Read more 0 Beberapa waktu yang lalu, situasi politik di Indonesia sedang berada di titik yang memanas. Ditandai dengan gelombang demonstrasi di berbagai daerah, baik di jalanan maupun di ranah media sosial, menandakan demokrasi bangsa ini masih sehat. Protes ini muncul sebagai reaksi terhadap Rancangan Undang-Undang Pemilihan Kepala Daerah (RUU Pilkada) yang diusulkan ...
Read more 0 Tanpa Nabi Muhammad SAW, Islam, sebagai agama, tidak akan pernah turun ke dunia. Tanpa peran Jibril, al-Alaq: 1-5 tidak akan pernah sampai pada Rasulullah. Tanpa Ulama yang berkelana, kita di Indonesia barangkali tidak akan pernah merasakan nikmatnya Islam dan bersujud kepada Tuhan Yang Maha Esa. Dalam pengertian ini, Nabi SAW, ...
Read more 0 Demokrasi itu ibarat lahan subur yang memungkinkan semua tumbuh di atasnya. Baik itu pohon yang bermanfaat karena buahnya atau rumput-gulma yang lebih pantas dianggap hama. Di dalam sistem demokrasi, semua gagasan bisa muncul dan berkembang. Mulai dari gagasan yang konstruktif, maupun destruktif. Semua saling berkontestasi di ruang publik dan berebut ...
Read more 0 Gelombang demonstrasi mahasiswa dan siswa sekolah menengah memprotes rencana DPR menganulir putusan MK tentang RUU Pilkada bisa dibaca dari dua perspektif atau sudut pandang. Pertama, demonstrasi mahasiswa dan anak SMA itu menunjukkan adanya animo anak muda terutama generasi Z terhadap isu politik termutakhir. Bagaimana pun juga, sikap kritis gen Z ...
Read more 0 Gelombang protes massa menyikapi sikap DPR RI yang berencana menganulir keputusan MK tentang RUU Pilkada kian meluas. Tidak hanya di Jakarta sebagai episentrum demonstrasi. Aksi massa juga terjadi di sejumlah kota di Indonesia. Ironisnya, aksi demonstrasi itu sebagian besarnya berkahir dengan kericuhan. Massa bertindak anarkistis dan vandalistik. Fenomena ini mengingatkan ...
Read more 0 Tujuh dekade lebih bangsa ini merdeka dan dua dekade lebih hidup di alam Reformasi. Namun, problem demokrasi kita dari masa ke masa itu tetap sama. Yakni ketiadaan kelas menengah sipil (civil society) yang kritis namun tetap independen dan rasional. Dua dekade Reformasi ini memang melahirkan kelas menengah yang kritis terhadap ...
Read more 0 Kesetaraan bagi kaum perempuan di ruang publik adalah isu yang sangat penting. Ruang publik merupakan arena di mana individu berinteraksi, berpartisipasi, dan mengekspresikan identitas serta jati diri mereka. Bagi perempuan, kesetaraan di ruang publik bukan hanya tentang hak untuk berpartisipasi secara aktif, tetapi juga tentang kebebasan untuk mengekspresikan identitas diri ...
Read more 0 Gelombang protes publik akibat rencana DPR yang hendak menganulir putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait syarat usia dan ambang batas meledak di mana-mana. DPR yang hendak menganulir putusan MK melalui revisi UU dinilai melakukan pembangkangan terhadap konstitusi. Tentu, dalam konteks negara demokrasi Indonesia, protes atas tindakan DPR ini boleh dilakukan. Namun, ...
Read more 0